PROFILE MAN KOTA PASURUAN

MAN KOTA PASURUAN

MAN Kota Pasuruan merupakan madrasah satu satunya di kota Pasuruan yang memiliki 2 lokasi Gedung Pendidikan, yaitu; Pusat Pendidikan akademik di Jalan Erlangga Wironini Gang Bougenville No. 48 Purworejo Kota Pasuruan dan Gedung Ma'had Miftah An-Najah yang terletak di jalan Dr. Wahidin Sudiro Husodo No. 59 Panggung Rejo Kota Pasuruan. Madrasah jkita juga adalah Madrasah Keterampilan antara lain : T (Baca Selengkapnya)...

VIDEO PROFIL
GALLERI FOTO

Rekapitulasi Lembaga

NSM 131135750001
NPSN 20580592
Madrasah MAN KOTA PASURUAN
Status Negeri
Akreditasi A
Alamat Jalan Dr. Wahidin Sudirohusodo No.59
Kabupaten/Kota KOTA PASURUAN
Provinsi JAWA TIMUR
Rekapitulasi Siswa

Jumlah Siswa

803

Jumlah Rombel

25

Siswa Berkebutuhan Khusus

0

Jurusan IPA

134

Jurusan IPS

71

Jurusan Bahasa

16

Jurusan Agama

34

Rekapitulasi Pendidik Tenaga Kependidikan

Jumlah Personil

75

Jumlah Guru

70

Tenaga Kependidikan

5

Laki-laki

33

Perempuan

37

PNS

41

NON PNS

21

PRESTASI MAN KOTA PASURUAN

Prestasi Tingkat Deksripsi Bukti
Peringkat 2 Nasional Sebagai Satker Kepatuhan dan Ketepatan Rekonsiliasi dan LPJ Akuntabe Periode Triwulan I TA 2023
Prestasi Tingkat Deksripsi Bukti
Juara 3 Kabupaten-Kota Pada Ajang Pasuruan Six A Side Hockey Tournament 2023
Juara 1 Kabupaten-Kota Pada Ajang Pasuruan Six A Side Hockey Tournament 2023
Juara 1 Nasional Pada Ajang Kejuaraan Nasional Invitasi Hockey Indoor U-17 Daerah Istimewa Yogyakarta Tahun 2023
Juara 3 Kabupaten-Kota Lari 100 Meter Putri pada Ajang Kejurkot Atletik Kota Pasuruan Tahun 2023
Juara 3 Kabupaten-Kota Lompat Jauh Putri pada Ajang Kejurkot Atletik Kota Pasuruan Tahun 2023.
Juara 2 Kabupaten-Kota Lari 100 Meter Putra pada Ajang Kejurkot Atletik Kota Pasuruan Tahun 2023
Juara 1 Provinsi Pencak Silat Organisasi, pada ajang Kejuaraan Pencak Silat Tingkat Provinsi Jawa Timur Kelas J Putra Remaja.
Juara 1 Kabupaten-Kota Renang Putra, Pada ajang Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) Tingkat Kota Pasuruan Tahun 2023.
Juara 1 Kabupaten-Kota Pencak Silat Putri, Pada ajang Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) Tingkat Kota Pasuruan Tahun 2023.
Juara 3 Kabupaten-Kota Karate Putri, Pada ajang Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) Tingkat Kota Pasuruan Tahun 2023.
Juara 3 Kabupaten-Kota Atletik Putri, Pada ajang Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) Tingkat Kota Pasuruan Tahun 2023.
Juara 3 Kabupaten-Kota Badminton Putra, Pada ajang Olimpiade Olahraga Siswa Nasional (O2SN) Tingkat Kota Pasuruan Tahun 2023.
Prestasi Tingkat Deksripsi Bukti
Penulis Asesmen Literasi Sains Nasional Penulis Asesmen Literasi Sains Pada Penyusunan Instrumen Asesmen Kompetensi Madrasah Indonesia (AKMI) Tahun 2022, diselenggarakan Oleh Realizing Education's Promise - Madrasah Education Quality Reform (REP-MEQR) Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama Republik Indonesia.
Instruktur Pelatihan Tindak Lanjut Hasil AKMI Tahun 2022 Nasional Instruktur Pelatihan Tindak Lanjut Hasil AKMI Tahun 2022, diselenggarakan Oleh Realizing Education's Promise - Madrasah Education Quality Reform (REP-MEQR) Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama Republik Indonesia.
Tim Penyusun Instrumen AKMI Tahun 2023 Nasional Tim Penyusun Instrumen AKMI Tahun 2023, diselenggarakan Oleh Realizing Education's Promise - Madrasah Education Quality Reform (REP-MEQR) Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama Republik Indonesia.
Instruktur Pelatihan Tindak Lanjut Hasil AKMI Tahun 2022 Nasional Instruktur Pelatihan Tindak Lanjut Hasil AKMI Tahun 2022, diselenggarakan Oleh Realizing Education's Promise - Madrasah Education Quality Reform (REP-MEQR) Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama Republik Indonesia.
Tim Penyusun Instrumen AKMI Tahun 2023 Nasional Tim Penyusun Instrumen AKMI Tahun 2023, Diselenggarakan Oleh Realizing Education's Promise - Madrasah Education Quality Reform (REP-MEQR) Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama Republik Indonesia.
Instruktur Pelatihan Daring Nasional Instruktur Pelatihan Daring, Diselenggarakan Oleh Realizing Education's Promise - Madrasah Education Quality Reform (REP-MEQR) Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama Republik Indonesia.
Penulis Asesmen Literasi Numerasi Nasional Penulis Asesmen Literasi Numerasi, Diselenggarakan Oleh Realizing Education's Promise - Madrasah Education Quality Reform (REP-MEQR) Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama Republik Indonesia.
Penulis Asesmen Literasi Numerasi Nasional Penulis Asesmen Literasi Numerasi, Diselenggarakan Oleh Realizing Education's Promise - Madrasah Education Quality Reform (REP-MEQR) Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama Republik Indonesia.
Juara 1 Kabupaten-Kota Lomba Paduan Suara dalam rangka HUT RI ke-78 Republik Indonesia Kantor Kementrian Agama Kota Pasuruan
Juara 1 Kabupaten-Kota Lomba Yel-Yel Moderasi Beragama dalam rangka HUT RI ke-78 Republik Indonesia Dharma Wanita Kementrian Agama Kota Pasuruan.
Juara 2 Provinsi Makalah Ilmiah Al-Qur'an pada Ajang Musabaqah Tilawatil Qur'an (MTQ) KORPRI Provinsi Jawa Timur Tahun 2023
Prestasi Lembaga
1
Prestasi Siswa
12
Prestasi PTK
11
LOKASI MAN KOTA PASURUAN