PROFILE MTSS SUNAN GUNUNG JATI

MTSS SUNAN GUNUNG JATI

Madrasah Tsanawiyah (MTs) Sunan Gunung Jati Gurah, Kediri, berdiri pada 10 Januari 1968. Berdirinya lembaga pendidikan Sunan Gunung Jati tak lepas dari andil Ulama’ besar KH. Machrus Ali dari Lirboyo Kediri, yang terkenal dengan pondok salafnya. Dia berinisiatif dan memberi motivasi kepada segenap alumni Pondok Pesantren (PP) Lirboyo untuk mendirikan lembaga pendidikan yang bernuansa Islami, seb (Baca Selengkapnya)...

VIDEO PROFIL
Rekapitulasi Lembaga

NSM 121235060016
NPSN 20581112
Madrasah MTSS SUNAN GUNUNG JATI
Status Swasta
Akreditasi A
Alamat Jalan PGA Nomor 5 RT/RW 001/001 Dusun Gurah
Kabupaten/Kota KAB. KEDIRI
Provinsi JAWA TIMUR
Rekapitulasi Siswa

Jumlah Siswa

183

Jumlah Rombel

6

Siswa Berkebutuhan Khusus

1

Jurusan IPA

0

Jurusan IPS

0

Jurusan Bahasa

0

Jurusan Agama

0

Rekapitulasi Pendidik Tenaga Kependidikan

Jumlah Personil

20

Jumlah Guru

16

Tenaga Kependidikan

4

Laki-laki

8

Perempuan

8

PNS

0

NON PNS

15

PRESTASI MTSS SUNAN GUNUNG JATI

Prestasi Tingkat Deksripsi Bukti
Sekolah dengan Indeks Integritas Penyelenggaraan Ujian Nasional yang Tinggi Nasional
Prestasi Tingkat Deksripsi Bukti
Juara 2 Porseni Tolak Pluru Putra Kabupaten-Kota
Juara 2 Porseni Singer Putra Kabupaten-Kota
Prestasi Tingkat Deksripsi Bukti
Juara 3 Lomba Poster Inovasi Generasi Muda di Masa New Reality Nasional
Prestasi Lembaga
1
Prestasi Siswa
2
Prestasi PTK
1
LOKASI MTSS SUNAN GUNUNG JATI