PROFILE MTSN 11 KUNINGAN

MTSN 11 KUNINGAN

   MTs Negeri  11 Kuningan berdiri sejak tahun 1985 terletak di Jalan Veteran No. 594 Desa/Kecamatan Garawangi  Kabupaten Kuningan atau berada di belakang SDN 1 Garawangi. Gedung MTs Negeri 11 Kuningan dibangun di atas lahan tanah seluas lebih kurang 2560 M2. Pada Awal berdirinya MTsN 11 Kuningan merupakan Madrasah swasta di bawah naungan Yayasan GUPPI yang diketuai oleh Bapak Dulkahfi dan ke (Baca Selengkapnya)...

Rekapitulasi Lembaga

NSM 121132080008
NPSN 20278745
Madrasah MTSN 11 KUNINGAN
Status Negeri
Akreditasi A
Alamat Jl. Veteran No. 594
Kabupaten/Kota KAB. KUNINGAN
Provinsi JAWA BARAT
Rekapitulasi Siswa

Jumlah Siswa

533

Jumlah Rombel

18

Siswa Berkebutuhan Khusus

0

Jurusan IPA

0

Jurusan IPS

0

Jurusan Bahasa

0

Jurusan Agama

0

Rekapitulasi Pendidik Tenaga Kependidikan

Jumlah Personil

35

Jumlah Guru

32

Tenaga Kependidikan

3

Laki-laki

14

Perempuan

18

PNS

15

NON PNS

15

PRESTASI MTSN 11 KUNINGAN

Prestasi Tingkat Deksripsi Bukti
Juara 2 Lomba Sekolah Sehat Tk. Kabupaten Kabupaten-Kota Juara 2 Lomba Sekolah Sehat Tk. Kab. Kuningan hal ini sejalan dengan MTsN 11 Kuningan yang memiliki jargon BERSERI (Bersih Sehat Rindang dan Indah
Peringkat Ke-2 Indikator Pelayanan Anggaran (IKPA) Terbaik Semester 2 Tahun 2023 KPPN Kuningan Kabupaten-Kota Berproses menjadi Madrasah dengan Pelayanan Terbaik diberbagai sektor
Peringkat Ke-1 Marchingband Tk. Kabupaten Kuningan Jenjang SMP/MTs Kabupaten-Kota MTsN 11 Kuningan, dengan pelatih yang berkompeten dalam bidangnya melahirkan grup Marchingband terbaik di Kabupaten Kuningan
Prestasi Tingkat Deksripsi Bukti
Gitapati Terbaik Tk. Kabupaten Kuningan Kabupaten-Kota Gitapati Terbaik Tk. Kabupaten Kuningan
Solo Perkusi Terbaik Tk. Kabupaten Kuningan Kabupaten-Kota Solo Perkusi Terbaik Tk. Kabupaten Kuningan
Penulis Terpilih Lomba Cipta Puisi Nasonal Tahun 2023 Nasional Penulis Terpilih Lomba Cipta Puisi Nasonal Tahun 2023 tema "Cinta" diselenggarakan oleh PT.Bara Pustaka Grup
Penulis Terpilih Lomba Cipta Cerpen Nasional Tema "Kerinduan" Tahun 2023 Nasional Penulis Terpilih Lomba Cipta Cerpen Nasional Tema "Kerinduan" Tahun 2023 diselenggarakan LKKP dan PT.Lintas Media Pustaka
Juara-2 Tk. Nasional Lomba Cipta Cerpen Tahun 2023 Nasional Juara-2 Tk. Nasional Lomba Cipta Cerpen Tahun 2023 Tema "Impian" yang diselenggarakan PT. Bara Pustaka Group
Prestasi Tingkat Deksripsi Bukti
Juara-1 Tk. Kabupaten Lomba Guru Madrasah Berprestasi Tahun 2019 Kabupaten-Kota Juara-1 Tk. Kabupaten Lomba Guru Madrasah Berprestasi Tahun 2019 yang diselenggarakan PD PGM Indonesia Kab. Kuningan
Penganugrahan Tanda Kehormatan Satya Lancana Karya Satya Tahun 2023 Oleh Presiden Jokowidodo Nasional Penganugrahan Tanda Kehormatan Satya Lancana Karya Satya Tahun 2023 Oleh Presiden Jokowidodo Dianugerahkan kepada PNS, sebagai penghargaan yang dalam melaksanakan tugasnya telah menunjukkan kesetiaan, pengabdian, kecakapan, kejujuran, dan kedisiplinan serta telah bekerja terus menerus sekurang-kurangnya 10 tahun, 20 tahun dan 30 tahun.
Peserta Bimtek Implementasi Kurikulum Merdeka pada Madrasah Tsanawiyah (MTs) Tk. Nasional Tahun 2023 Nasional Peserta Bimtek Implementasi Kurikulum Merdeka pada Madrasah Tsanawiyah (MTs) Tk. Nasional Tahun 2023 yang diselenggarakan oleh Direktorat Kurikulum Sarana Kelambagaan & Kesiswaan (KSKK) Madrasah, Direktorat Jendral Pendidikan Islam Kementerian Agama RI
Prestasi Lembaga
3
Prestasi Siswa
5
Prestasi PTK
3
LOKASI MTSN 11 KUNINGAN