RA Perwanida 1

Nama Madrasah RA Perwanida 1
Jenjang RA
Alamat Jalan Singgalang Kel.Muara dua Kec. Prabumulih Timur Kota Prabumulih
Kabupaten/Kota Kota Prabumulih
Provinsi SUMATERA SELATAN
Kategori Madrasah Penegerian (Masyarakat)
Alasan Urgensitas

Latar Belakang[edit]

RA Perwanida 1 sejak tahun 2006, merupakan salah satu satuan pendidikan RAUDHATUL ATHFAL yang berada di Pusat Kota selain itu juga RA Perwanida 1 bersebelahan dengan MIN 1 Kota Prabumulil RA Perwanida 1 memberikan pelayanan pada anak usia dini secara utuh/menyeluruh yang mencakup layanan gizi dan kesehatan, pendidikan dan pengasuhan, dan perlindungan, untuk mengoptimalkan semua aspek perkembangan anak.

Selain itu RA Perwanida 1 juga memberikan fasilitas kepada masing-masing anak sesuai minat bakat dan ketertarikan anak. Oleh karenanya kami menambahkan kegiatan

Pengembangan Diri yang bisa diikuti oleh semua peserta didik. RA Perwanida 1 berpotensi melahirkan generasi unggul yang sehat, cerdas, kreatif dan berakhlagul karimah. 

Bentuk dan Nama Madrasah[edit]

Nama              : RA Perwanida 1

Alamat            : Jalan Singgalang Kel.Muara Dua Kota Prabumulih

Telepon/ Hp   : 082185096991

Email             : Perwanidasatu@gmail.com

NPSN            : 69884003

NSM              :101216740002

Gambaran dan Tata Ruang Madrasah[edit]

Banganan RA Perwanida 1 terletak di tengah kota mudah di jangkau oleh masyarakat sekitar, sehingga sangat strategis bagi wali siswa untuk mendaftar kan anaknya pada RA Perwanida 1. kedepan nya Ra perwanida akan melakukan pembangunan Gedung kelas dan Toilet sehingga para siswa merasa nyaman dan aman berada di RA

Gambaran Kondisi Geografis dan Demografis[edit]

Mendeskripsikan letak madrasah di kondisi geografis wilayah, batas batas wilayah, kepadatan penduduk, budaya dan adat penduduk, letak madrasah yang aman dari potensi potensi bencana alam besar maupun kecil, potensi keamanan dari wilayah sekitar yang menyebabkan bencana/kecelakaan

Gambaran Analisis SWOT[edit]

Mendeskripsikan tentang analisis Kekuatan madrasah, Kelemahan madrasah, Peluang madrasah, Tantangan negative bagi madrasah

Gambaran Ekologis Madrasah[edit]

Mendeskripsikan madrasah yang memiliki potensi perluasan lahan, pemanfaatan lahan yang tidak dibangun, pemanfaatan yang mengasilkan uang bagi madrasah

Gambaran Prospek Potensi Siswa[edit]

Pertanian

Gambaran Kebutuhan Masyarakat akan Lulusan[edit]

Kebutuhan kualitas lulusan Negeri, kebutuhan pemerintah dan stakeholder wilayah, potensi dukungan moral dan moril.

Penutup (dan harapan)[edit]

Kesimpulan dan harapan

Pelaksanaan Kurikulum[edit]

Jumlah Peserta Didik[edit]

Jumlah dan kualifikasi GTK[edit]

Sarana dan Prasarana pendidikan[edit]

Rencana pembiayaan pendidikan[edit]

Proses pembelajaran[edit]

Sistem evaluasi pembelajaran dan program[edit]

Organisasi dan manajemen[edit]

VISI MISI DAN TUJUAN PENDIDIKAN

Analisis karakteristik satuan Pendidikan dan analisis kebutuhan digunakan sebagai arah perumusan visi, misi, dan tujuan RA Perwanida 1 Tidak hanya itu saja, perumusan tersebut juga berangkat dari Profil Pelajar Pancasila. Berikut adalah visi, misi, dan tujuan RA Perwanida 1 :

A. Tujuan Pendidikan Nasional

Tujuan Pendidikan Nasional adalah berkembangnya potensi peserta didik agar menjadi manusla yang: beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulla, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, dan menjadi warga negara yang demokratis serta bertanggung jawab.

Tujuan pendidikan tingkat satuan pendidikan dasar dirumuskan mengacu kepada tujuan umum pendidikan berikut : tujuan pendidikan dasar adalah meletakkan dasar kecerdasan, pengetahuan, kepribadian, akhlak mulia, serta keterampillan untuk hidup mandiri dan mengikuti pendidikan lebih lanjut.

Lebih lanjut dijabarkan dalam profil pelajar pancasilla. Profil pelajar pancasila adalah profil lulusan yang bertujuan menunjukkan karakter dan kompetensi yang diharapkan diraih dan menguaRAan nilai-nilai luhur Pancasila peserta didik dari pemangku kepentingan. Profil pelajar pancasila terdiri dari 6 dimensi dengan penjabaran elemen masing-masing dimensinya. Adapun dimensi yang d maksud adalan: 1) beriman bertakwa kepada Tuhan YME, dan berakhlak mulla, 2) berkebinekaan global, 3) bergotong royong, 4) kretaif, 5) bernalar kritis, dan 6) mandini

B. Visi Satuan Pendidikan

Program dan kegiatan sekolah harus merujuk pada Visi yang telah ditetapkan berdasarkan analisis konteks RA Perwanida 1 Tahun pelajaran 2023-2024. Visi bukan hanya sekadar tulisan tanpa dipahami maknanya. Untukmenginternalisasi visi pada setiap warga sekolah, maka visi perlu disosialisasikan secara berkala. Tanpa pemahaman terhadap visi, maka kegiatan yang dijalankan menjadi tidak terarah. Visi RA Perwanida 1 adalah :

TERWWUDNYA ANAK YANG BERIMAN, BERTAQWA, BERAKHLAKUL KHARIMAH, MANDIRI, DISIPLIN DAN BERKEMAMPUAN INTELEKTUAL YANG OPTIMAL

Misi Satuan Pendidikan

Misi RA Perwanida 1 ditetapkan sebagai representasi dari elemen visi dan elemen

Profil Pelajar Pancasila. Elemen visi tersebut yaitu Beriman, Beakhlak Mulia, Cerdas, Mandini, Berkebinekaan Global, dan Berwawasan Lingkungan. Enam misi RA Perwanida 1 telah ditetapkan sebagai berikut:

1 Menyiapkan lingkungan pendidikan dan pembelajaran dengan pondasi milai nila agama

2 Menyiapkan lingkungan yang dapat membangun dan memperkuat karakter/akhlak positif anak

3 Menumbuhkan sikap mandiri

4 Menumbuhkan pembiasaan sikap disiplin pada anak

5 Menyiapkan lingkungan pembelajaran yang mengembangkan kemampuan intelektual anak secara optimal

6 Misi disusun agar visi dapat tercapai. Misi cisosialisasikan kepado se uruh warga Sekolah yang dijabarkan dalam program dan kegiatan.

D. Tujuan Satuan Pendidikan

Tujuan akhir yang diharapkan olen RA Perwanida

1. Terwujudnya peserta didik yang memiliki pondasi kelmanan dan ketaqwaan kepada Tuhan Yang Mana Esa

2. Terwujudaya peserta didik yang memiliki akhlak dalam berbicara dan bersikap yang baik Identifikasi kebutuhan dan penetapan barang/jasa
3. Terwujudnya peserta didik yang memiliki sikap kemand rian

4. Terwujudnya peserta didik yang memiliki disiplin yang baik

5. Terbentuknya pesesta didik yang memilik wawasan luas dan intelektual yang optimaldalankemampuan kognitif, fisik motoric, Bahasa dan seni

Foto - Foto Madrasah

Surat Rekomendasi

Pemda Provinsi Belum tersedia
Kemenag Kab/Kota Lihat
Pemda Kab/Kota Belum tersedia
Kemenag Provinsi Lihat

RTTPM

Pelaksanaan Kurikulum Lihat
Jumlah Peserta Didik Lihat
Jumlah dan kualifikasi GTK Lihat
Sarana dan Prasarana pendidikan Lihat
Rencana pembiayaan pendidikan Lihat
Proses pembelajaran Lihat
Sistem evaluasi pembelajaran dan program Lihat
Organisasi dan manajemen Lihat

Data Tanah

Data Tanah Lihat