MAS BOLA

Nama Madrasah MAS BOLA
Jenjang MAN
Alamat Jalan Poros Sampolawa, Desa Bola, Kec. Batauga
Kabupaten/Kota Buton Selatan
Provinsi SULAWESI TENGGARA
Kategori Madrasah Penegerian (Masyarakat)
Alasan Urgensitas

Latar Belakang[edit]

Madrasah Aliyah Swasta Bola  merupakan Madrasah pertama yang berada diwilayah Kecamatan Batauga Kabupaten Buton Selatan.  Madrasah ini mulai didirikan pada tahun 2006 dengan alasan  pertama,ada sekolah pendukung   tingkat pertama (SMP dan MTsN), alasan kedua sekolah   tingkat  SMA berjauhan Kira  kira  7  km, alasan ketiga tidak adanya Madrasah Aliyah lain di Kecamatan Batauga Kabupaten Buton Selatan.

Masyarakat   Kecamatan   Batauga   sangat   berharap   agar   Madrasah Aliyah  Swasta  Bola    cepat  di negerikan  dikarenakan  di Kecamatan  Batauga belum ada satupun Madrasah Negeri tingkat atas.

Bentuk dan Nama Madrasah[edit]

  1. BENTUK DAN NAMA MADRASAH
  2. Lembaga pendidikan formal yang diberi nama Madrasah Aliyah Swasta Bola yang selanjutnya disingkat MAS BOLA
  3. Madrasah Aliyah Swasta Bola berlokasi di Desa Bola Kecamatan Batauga

Pada prinsipnya  Madrasah  Aliyah  Swasta Bol;a didirikan sejak tahun 2006 dan telah beroperasi sampai sekarang ini selama 17 tahun serta telah mencetak atau meluluskan seribuan lebih peserta didik yang melanjutkan ke jenjang berikutnya

Gambaran dan Tata Ruang Madrasah[edit]

  1. GAMBARAN DAN TATA RUANG MADRASAH

Madrasah Aliyah Swasta Bola terletak pada kondisi geografis pedesaan dan satu-satunya Madrasah Aliyah yang ada dikecamatan Batauga. Keamanan Madrasah Aliyah Swasta Bola dilihat  dari  struktur  bangunannya  masih  kuat  dan  kokoh,  jauh  dari  kemungkinan terjadinya insiden kecelakaan akibat bangunan rusak seperti benda-benda yang jatuh, termasuk bahan-bahan berbahaya, baik di dalam maupun di luar bangunan. Sarana dan prasarana yang baik  yang  mampu  melindungi  warga  sekolah  dan  lingkungan  disekitarnya  dari  bahaya bencana. Desain ruangan madrasah memudahkan  untuk mengevakuasi  orang dalam keadaan darurat secara aman dari dalam bangunan  ke tempat yang lebih aman (pintu cukup, mudah dibuka, jalan darurat).

Lingkungan Madrasah Aliyah Swasta Bola sangat bersih dengan menyediakan tempat pembuangan sampah berupa tong-tong sampah dan tempat pengumpulan sampah akhir yang dijaga petugas kebersihan Madrasah. Selain itu ada juga  perusahaan air minum untuk  mengaliri.Air   agar  tidak  menjadi  genangan  air  yang  dapat  menjadi  kotor lingkungan Madrasah, atau bahkan membahayakan apabila didiami oleh jentik-jentik nyamuk. Madrasah Aliyah Swasta Bola  mempunyai lingkungan yang bersih, sehat serta indah dengan dihiasi  tanaman-tanaman  hias, dan pohon-pohon  rindang  yang menyejukkan. Adapun kriteria Madrasah Aliyah Swasta Bola sebagai berikut :

  1. Kepadatan ruang kelas yang nyaman dan memberi ruang gerak yang cukup bagi siswa, kondisi kelas yang tidak padat sehingga memudahkan prosedur evakuasi saat keadaan darurat.
  2. Tingkat  kebisingan  di  lingkungan  sekolah  45  desibel  (setara  dengan  suara  orang mengobrol dengan suara normal)
  3. Memiliki halaman parkir.\
  4. Memiliki lingkungan sekolah yang bersih, rindang dan nyaman.
  5. Memiliki sumber air bersih yang memadai.
  6. Memiliki ventilasi kelas yang memadai.
  7. Pencahayaan kelas yang memadai (harus cukup terang).
  8. Memiliki kantin sekolah yang memenuhi syarat kesehatan.
  9. Memiliki toilet dan kamar mandi bersih.
  10. Menerapkan kawasan tanpa rokok di lingkungan sekolah.

Gambaran Kondisi Geografis dan Demografis[edit]

  1. GAMBARAN KONDISI GEOGRAFIS DAN DEMOGRAFIS

Lokasi Madrasah Aliyah Swasta Bola sangat strategis dipandang dari salah satu faktor pendidikan, yaitu lingkungan yang representatif, aman dan jauh dari keributan dan kebisingan seperti halnya di kota, madrasah ini terletak jauh dari keramaian kota, kurang lebih 7 km dari pusat kota.

Madrasah  Aliyah  Swasta Bola   di  bangun  di  atas  struktur  tanah  yang  kuat sehingga aman dari terjadinya longsor dan terhindar dari datangnya banjir, karena terletah di dataran  tinggi  yang hijau dari pohon-pohon  rindang  dan tidak datar antara lokasi madrasah. Madrasah   Aliyah   Swasta Bola   dan   lokasi   disekitarnya   sehingga   tidak memungkinkan air bertumpuk di satu lokasi.

Dalam   sejarahnya   lokasi   Madrasah   Aliyah   Swasta Bola   belum   pernah mengalami  terjadi bencana  alam lainnya seperti gempa bumi, angin puting peliung, letusan gunung merapi, dan kebakaran hutan, karena itu lokasi Madrasah Aliyah Swasta Bola sangat  representatif  dan  kondusif  untuk  dijadikan  tempat  belajar  bagi  masyarakat sekitarnya.

Sebagaimana    dijelaskan    diatas   bahwa   lokasi   Madrasah    Aliyah    Swasta  Bola    jauh dari kebisingan  kota begitupun pola hidup masyarakat  sekitarnya  tidak seperti pola hidup masyarakat  kota. Pola hidup masyarakat di lokasi Madrasah Aliyah Swasta Bola   sangat  kurang  dalam  menggunakan  sumber  daya  alam  dan  harta  pribadi. Mereka  menggunakan  sumber  daya  alam  dan  harta  pribadi  sekedar  memenuhi  kebutuhan mereka yang tidak banyak.

Lingkungan   sekitar   lokasi   Madrasah   Aliyah   Swasta   Bola sangat   ramah lingkungan   dilihat   dari   aktifitas   penduduknya   yang   jauh   dari   kesibukan   penggunaan transportasi   bermotor,   sehingga   udara   di  sekitar   Madrasah   Aliyah   Swasta   Bola 90% bersih dari polusi, dan lingkungannya tidak tercemar limbah karena bukan daerah industri  dan  bukan  daerah  pertambangan  yang  mengganggu  ekosistem  lingkungan  hidup dengan kegiatan penebangan pohon dan kebisingan alat-alat pertambangan yang digunakan. Penggunaan energi di sekitar lokasi Madrasah Aliyah Swasta Bola hanya dalam sektor  transportasi  dan  rumah  tangga.  Energi  yang  digunakan  dalam  rumah  tangga  masih rendah dilihat dari peralatan rumah tangga yang tidak banyak menggunakan energi elektronik yang butuh listrik, gas dan batu bara. Dapat digambarkan kehidupan penduduk sekitar sekitar lokasi  Madrasah  Aliyah  Swasta    Bola 70%  berjalan  secara  alami  dengan maksud  menjalani  kehidupan  mereka  dengan  cara  yang  konsisten  dengan keberlanjutan, keseimbangan alam dan menghargai hubungan simbiosis antara manusia dengan ekologi dan siklus alam.

Tanah    lokasi    Sebelum  di    bangun    gedung    Madrasah    Aliyah    Swasta Bola    digunakan  untuk  kebun  masyarakat.   Kemudian  dibangun  Madrasah  Aliyah Swasta Bola   yang terletak di antara area pemukiman penduduk, dapat di gambarkan batas-batas lokasi sebagai berikut:

  1. Sebelah utara di batasi dengan jalan raya
  2. Sebelah timur di batasi dengan jalan tani
  3. Sebelah selatan di batasi dengan jalan tani
  4. Sebelah barat di batasi dengan jalan tani

Gambaran Analisis SWOT[edit]

  1. GAMBARAN ANALISIS SWOT (STRENGTH, WEAKNESS, OPORTUNITY, TREATNESS)

Analisis Kekuatan, Kelemahan, Peluang  dan Tantangan di  Madrasah Aliyah Swasta Bola.

  1.  

 

 

Elemen SWOT

 

 

Bobot

 

 

Skor

Total (Bobot x Skor)

 

 

Comment

Kekuatan (strength)

 

 

 

 

Ruang pembelajaran cukup

 

lengkap

 

0.15

 

4

 

0.6

``````````````````````````````````````````Ruang perpustakaan  ````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````````

 

 

 

Komunikasi lancar dan efektif

 

0.1

 

3

 

0.3

sound system central, akses

 

internet wifi

Kualitas Guru dan karyawan

 

beragam

 

0.1

 

3

 

0.3

 

 

Pendidikan S1

 

Budaya Sekolah

 

0.1

 

2

 

0.2

Azaz kekeluargaan dan

 

gotong-royong

Prestasi akademik dan non akademik sampai tingkat nasional

 

0.15

 

4

 

0.6

 

 

Aktif dalam setiap perlombaan

Total strength

0.6

 

2

 

Kelemahan (weakness)

 

 

 

 

 

 

Minimnya area penghijauan

 

 

0.05

 

 

2

 

 

0.1

Halaman madrasah tidak

 

memadai untuk menanam pohon

 

Disiplin guru dan karyawan kurang

 

 

0.1

 

 

3

 

 

0.3

Masuk ke kelas tidak ontime

 

dan tidak seragamnya kostum dalam mengajar

 

Penggunaan sarana dan prasarana belum maksimal

 

 

0.1

 

 

2

 

 

0.2

Kurangnya pengetahuan dalam

 

pemakaian alat dan media pembelajaran

 

Tenaga kebersihan cukup

 

0.1

 

2

 

0.2

 Tidak ada sampah yang berserahkan

 

 

 

 

 

 

 

Total weakness

0.4

 

0.85

 

Total faktor internal

1

 

2.85

 

 

Analisis Faktor Internal

 

 

  1. Analisis Faktor Eksternal

 

 

 

Elemen SWOT

 

 

Bobot

 

 

Skor

Total (bobot x skor)

 

 

Comment

Peluang  (opportunity)

 

 

 

 

 

 

 

Dukungan orang tua siswa tinggi

 

 

 

0.15

 

 

 

4

 

 

 

0.6

Para orang tua atau wali memberikan support yang tinggi dalam kegiatan pembelajaran

 

Lokasi madrasah yang strategis

 

0.15

 

3

 

0.45

7 Km dari pusat kota, mudah

 

dijangkau dan ditemukan

 

Kerjasama dengan pihak luar

 

0.1

 

2

 

0.2

Melibatkan sekolah, lembaga,

 

dan perusahaan dalam KBM

 

Dukungan Kemenag dan

 

Kemendikbud

 

 

0.05

 

 

3

 

 

0.15

Melibatkan instansi kemenag

 

dan kemendikbud dalam setiap kegiatan berlangsung

Total opportunity

0.5

 

1.5

 

Ancaman (threat)

 

 

 

 

 

Tuntutan masyarakat terhadap output yang dihasilkan madrasah

 

 

0.05

 

 

3

 

 

0.15

Lulusan madrasah dapat

 

menguasai bidang agama dan

 

IPTEKS

 

Persaingan ketat

 

0.15

 

3

 

0.45

Bersaing dengan madrasah

 

unggulan yang setingkat

 

Tuntutan nilai UN dan UAMBN

 

0.1

 

3

 

0.3

Adanya jam tambahan pada

 

kelas IX dan XII

 

 

Tuntutan kurikulum

 

 

0.1

 

 

1

 

 

0.1

Menerapkan sistem

 

pembelajaran yang berkarakter

Total threat

0.5

 

1.2

 

Total faktor eksternal

1

 

2.7

 

 

 

Dari data analisis faktor internal dan analisis faktor eksternal di atas, maka peroleh data sebagai berikut:

1. Selisih antara Kekuatan dan Kelemahan (sebagai sumbu X dalam kuadran strategi) =  S – W = 2 - 0,85 = 1,15 = 1,2

 

2. Selisih antara Peluang dan Tantangan (sebagai sumbu Y dalam kuadran strategi) = O – T =

 

1,5 - 1,2 = 0,3

 

 

 

Grafiknya dapat digambarkan sebagai berikut:

O             

 

1             (1,2;0,3)

 

W                                                                      S

 

1

 

T

 

 

Dari grafik tersebut dapat kita lihat posisinya berada di kuadran I (positif, positif). Artinya posisi   ini  menandakan   bahwa   Madrasah Aliyah Swasta Bola   yang  masih  kuat  dan  berpeluang. Rekomendasi strategi yang diberikan adalah  Progresif, artinya sekolah dalam kondisi prima dan mantap   sehingga   sangat   dimungkinkan   untuk   terus   melakukan   ekspansi,   memperbesar pertumbuhan dan meraih kemajuan secara maksimal.

 

A.  Strategi Dari Hasil Analisis SWOT

 

 

Matrik Kekuatan, Kelemahan, Peluang  dan Tantangan

 

 

 

 
 
 

 

 

 

 

 

 

INTERNAL FACTOR

 

 

 

 

 

 

 

 

EKSTERNAL FACTOR

KEKUATAN

 

1.   Ruang pembelajaran cukup lengkap

2.   Komunikasi lancar dan efektif

3.   Kualitas Guru dan karyawan beragam

4.   Budaya Sekolah

 

5.   Prestasi akademik dan non akademik sampai tingkat nasional

KELEMAHAN

 

1.   Minimnya area penghijauan

 

2.   Disiplin guru dan karyawan kurang

3.   Penggunaan sarana dan prasarana belum maksimal

4.   Tenaga kebersihan cukup

 

5.   Penerapan bahasa Inggris dan bahasa Arab belum maksimal

PELUANG

 

1.   Dukungan orang tua siswa

2.   Lokasi madrasah yang

STRATEGI SO

 

1. Memaksimalkan penggunaan ruang pembelajaran

2. Membuat program pembelajaran

STRATEGY WO

 

1. Meminta bantuan orang tua dalam rangka pembuatan taman-taman penghijauan

Strategis

 

3.   Kerjasama dengan pihak luar

 

4.   Dukungan Kemenag dan

 

Kemendikbud

berbasis internet.

 

3. Mengandakan pelatihan guru dan karyawan

4. Aktif bersosialisasi dan komunikasi dengan instansi Kemenag dan Kemendikbud

2. Memberikan teguran kepada guru/

 

karyawan yang kurang disiplin

 

3. Memaksimalkan penggunaan sarana dan prasarana yang ada.

4. Menambah tenaga dan anggaran kebersihan di tahun ajaran berikutnya

TANTANGAN

 

1.   Tuntutan masyarakat terhadap output yang dihasilkan madrasah

2.   Persaingan ketat

 

3.   Tuntutan nilai UN dan

 

UAMBN

 

4.   Media masa

 

5.   Tuntutan kurikulum

STRATEGI ST

 

1.  Memaksimalkan kegiatan pembelajaran di tahun berikutnya

2.  Meningkatkan terus komunikasi guru dan karyawan

3.  Memaksimalkan latihan pembahasan soal-soal.

4.  Bekerjasama dengan media masa

5.  Mengikuti perkembangan kurikulum yang ada

STRATEGI WT

 

1.  Membuat program penghijauan madrasah

2.  Adanya budaya malu

 

3.  Meningkatkan kualitas guru dalam mengajar

4.  Mencari informasi seputar pentingnya budaya hidup bersih

5.  Menerapkan percakapan bahasa Inggris dan bahasa Arab di dalam lingkungan madrasah

 

Dari analisis SWOT, kita lihat posisi kuadran Madrasah Aliyah Swasta Bola berada di kuadran I (positif), Artinya  posisi  ini  menandakan  bahwa  Madrasah Aliyah Swasta Bola  yang  masih  kuat  dan berpeluang. Rekomendasi strategi yang diberikan adalah   Progresif, artinya sekolah dalam kondisi prima dan mantap sehingga  sangat dimungkinkan  untuk terus melakukan ekspansi,  memperbesar pertumbuhan dan meraih kemajuan secara maksimal.

Setelah  melakukan  analisis  SWOT  diharapakan  dapat  menentukan  perumusan  strategi  yang tepat, visi, misi dan tujuan. Sehingga dapat diharapkan dapat meningkatkan mutu atau kualitas madrasah yang sesuai dengan perencanaan yang dilakukan.

Gambaran Ekologis Madrasah[edit]

Mendeskripsikan madrasah yang memiliki potensi perluasan lahan, pemanfaatan lahan yang tidak dibangun, pemanfaatan yang mengasilkan uang bagi madrasah

Gambaran Prospek Potensi Siswa[edit]

Perkebunan/Kehutanan

Gambaran Kebutuhan Masyarakat akan Lulusan[edit]

  1. GAMBARAN KEBUTUHAN MASYRAKAT AKAN LULUSAN

Untuk  memberikan  jaminan  bahwa  setiap  warga  masyarakat   desa  dapat  memperoleh pendidikan setinggi-tingginya, perlu adanya pendidikan yang menampung lulusan untuk melanjutkan pendidikan kejenjang yang lebih tinggi dengan demikian seluruh masyarakat desa akan   mendapatkan   kesempatan   untuk   memperoleh   pendidikan   sesuai   dengan   cita-cita proklamasi  yang dituangkan  di dalam pembukaan  UUD 45 yaitu upaya untuk mencerdaskan kehidupan   bangsa.    Undang-Undang   nomor   20   Tahun   2003   tentang   Sistem   Pendidikan Nasional.  Pasal 5 ayat(1) menyatakan : “Setiap warga negara mempunyai hak yang sama untuk memperoleh pendidikan yang bermutu”.

Untuk  terpenuhinya  hak tersebut  masyarakat  memerlukan  lembaga  pendidikan  yang bisa mendidik putra-putrinya  dengan akses yang lebih cepat, mudah dan murah. Dengan demikian masyarakat  sangat  apresiatif  terhadap  dinegerikannya Madrasah  Aliyah  Swasta Bola . Masyarakat sekitar sangat membutuhkan madrasah yang dekat agar dapat meringankan biaya putra-putrinya dan tidak kesulitan untuk pergi sekolah. Adapun bentuk apreasi masyarakat sebagai berikut:

  1. Masyarakat menghadiri pertemuan undangan dari sekolah.
  2. Anggota madrasah menjadi pembicara di luar madrasah dengan masyarakat.
  3. Masyarakat menjadi pengurus organisasi di madrasah.
  4. Madrasah menjadikan orang tua sebagai partner pendidik.
  5. Menjalin komunikasi yang interaktif antara masyarakat dan madrasah.

Unsur-unsur  masyarakat  yang  menjalin  kerjasama  dengan  Madrasah  Aliyah Swasta Bola     diantaranya   adalah   Kepala   Desa dan lurah serta   orang  tua  siswa,   warga,   dan  lembaga masyarakat  sekitar madrasah,  tokoh masyarakat,  lembaga  agama,  organisasi  kemasyarakatan, pemerintah setempat, petugas keamanan dan ketertiban, sesama lembaga madrasah dan sekolah, pengusaha,   pedagang   dan   industri.   Oleh   karena Madrasah Aliyah   Swasta Bola berskala di dalam masyarakat,  maka Madrasah Aliyah Swasta Bola siap merespon masukan clan umpan balik dari masyarakat demi berlangsungnya penegerian Madrasah Aliyah Swasta Bola. Keterlibatan orang tua  sebagai bentuk peran serta masyarakat itu dibentuk dalam wadah komite.  Salah satu cara memfungsikan rnasyarakat sebagai stakeholder tersebut adalah dengan menggunakan prinsip perwakilan, yaitu memilih sejumlah kecil dari seluruh anggota masyarakat untuk melaksanakan fungsi-fungsi kontrol, pemberi masukan, pemberi dukungan,  serta fungsi mediator antara masyarakat dengan lembaga-lembaga pendidikan.

Penutup (dan harapan)[edit]

Dalam beberapa hal yang menjadi latar belakang Penegerian lembaga Pendidikan Madrasah Aliyah Swasta Bola  (MA) adalah letaknya yang strategis yaitu berada di pusat kecamatan yang diapit oleh 12 Desa dari 21 Desa di Kecamatan. maka sangat dimungkinkan untuk dinegerikan  dikarenakan  di kecamatan  Bataugga belum  ada  satupun Madrasah Aliyah Negeri Yang setingkatnya dan keberadaannya mampu menjadi sebuah Madrasah yang notabenenya benar-benar mencerclaskan anak bangsa dan mencetak SDM yang kompeten serta memberi peluang sekaligus mewadahi bagi siswa-siswi lulusan SMP maupun MTs atau yang sederajat dengan latar belakang ekonomi menengah kebawah yang nantinya bisa diharapkan menjadi siswa-siswi yang berimtaq dan beriptek yang siap bersaing dengan lulusan lembaga lain.

Dengan demikian, Masyarakat Kecamatan Batauga khususnya Desa Bola dan sekitarnya sangat berharap  Kepala BapakIibu untuk dapat mengabulkan Penegerian Madrasah Kami menjadi sebuah Madrasah Aliyah Negeri yang satu-satunya ada dikecamatan kami. Terima Kasih atas dukungan dan partisipasi semua  pihak  yang  sangat  kami  harapkan  demi  kelancaran  dan tercapainya  rencana  yang dimaksud.   Atas perhatiannya Kami ucapkan terima kasih

Pelaksanaan Kurikulum[edit]

BAB I

PENDAHULUAN

 

  1. Latar Belakang

Kurikulum adalah seperangkat rencana dan pengaturan mengenai tujuan, isi dan bahan pelajaran serta cara yang digunakan sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan tertentu. Tujuan tertentu ini meliputi tujuan pendidikan nasional serta kesesuaian dengan kekhasan, kondisi dan potensi daerah, satuan pendidikan dan peserta didik. Oleh sebab itu kurikulum disusun oleh satuan pendidikan untuk memungkinkan penyesuaian program pendidikan dengan kebutuhan dan potensi yang ada di daerah.

Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 (UU 20/2003) tentang Sistem Pendidikan Nasional dan Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 19 tahun 2005 (PP 19/2005) tentang Standar Nasional Pendidikan (SNP) mengamanatkan kurikulum pada Kurikulum 2013 jenjang pendidikan dasar dan menengah disusun oleh satuan pendidikan dengan mengacu kepada Stándar Kompetensi Lulusan (SKL) dan Standar Isi (SI) serta berpedoman pada panduan yang disusun oleh Badan Standar Nasional Pendidikan (BSNP). Selain itu, penyusunan Kurikulum 2013 juga harus mengikuti ketentuan lain yang menyangkut kurikulum dalam UU 20/2003 dan PP 19/2005.

Dengan dasar Undang-undang dan PP di atas, dalam upaya mendekatkan pendidikan dengan potensi, perkembangan, kebutuhan peserta didik dan lingkungan, MAS Bola mengembangkan Kurikulum 2013 Kurikulum ini disusun dengan mengacu pada Stándar Isi (SI) dan Stándar Kompetensi Lulusan (SKL) yang telah ditetapkan oleh pemerintah untuk menjamin pencapaian tujuan pendidikan.

Kurikulum yang selanjutnya disebut Kurikulum MAS Bola ini disusun untuk mewujudkan visi Madrasah dengan mengakomodasi potensi yang ada untuk meningkatkan kualitas satuan pendidikan, baik dalam aspek akademis maupun non akademis, memelihara, mengembangkan budaya daerah, menguasai IPTEK yang dilandasi iman dan taqwa dan berwawasan lingkungan, serta ramah bagi semua peserta didik (Education For All) yang mengacu pada visi dan misi Kementerian Agama Kabupaten Buton Selatan. Pendidikan sebagai upaya mencerdaskan dan meningkatkan kualitas manusia, yang berlandaskan iman, taqwa, dan akhlak mulia dalam mewujudkan masyarakat yang maju, adil, makmur, dan beradab dengan tetap mengkhususkan karakteristik dan budaya masyarakat Buton Selatan yang Islami.

Kurikulum MAS Bola pada Tahun Ajaran 2023/2024 menerapkan prinsip- prinsip pengembangan Kurikulum 2013. Adapun pengembangannya berdasarkan prinsip bahwa peserta didik memiliki posisi sentral untuk mengembangkan kompetensinya agar menjadi manusia yang beriman dan bertaqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa, berakhlak mulia, sehat, berilmu, cakap, kreatif, mandiri, berkarakter dan berbudi pekerti luhur dan menjadi warga Negara yang demokratis serta bertanggung jawab terhadap lingkungan. Pada kurikulum 2013 peserta didik diharapkan mempunyai ketrampilan abad 21 yang diistilahkan 4C yaitu Communication, collaboration, Critical Thinking and Problem Solving dan Creativity and Innovation). Penguasaan keterampilan 4C ini sangat penting khususnya di abad 21, abad dimana dunia berkembang dengan cepat dan dinamis. Untuk mewujudkan ketrampilan 4C itu diantaranya yaitu dengan adanya Integrasi PPK. (Penguatan Pendidikan Karakter) dalam pembelajaran terutama 5 karakter yaitu religiositas, nasionalisme, kemandirian, gotong royong dan integritas serta Gerakan Literasi Madrasah (GLS) yang tidak hanya sekedar membaca dan menulis melainkan mencakup keterampilan berpikir menggunakan berbagai sumber baik cetak, visual, digital dan auditori. Juga dalam pembelajaran menerapkan Higher Order of Thinking Skill (HOTS) yaitu dalam pembelajaran memberikan pelatihan yang melatih kemampuan berpikir kritis, logis, reflektif, metakognitf yang merupakan kemampuan berpikir tingkat tinggi sehingga diharapkan peserta didik dapat bersaing dalam kancah dunia. Untuk mendukung pencapaian tujuan tersebut pengembangan kompetensi peserta didik disesuaikan dengan potensi, perkembangan, kebutuhan, dan kepentingan peserta didik serta tuntutan lingkungan yang berkarakter dan berbudi pekerti luhur, serta sesuai dengan visi MAS Bola.

MAS Bola memiliki peluang berkembang cukup besar karena letak geografisnya yang strategis. Lokasi Madrasah berada di kawasan yang mudah dijangkau dan keadaan lingkungan yang tenang dan nyaman. Dibalik nuansa keagamaan yang bersumber dari MAS Bola, ada semacam ancaman bagi peserta didik MAS Bola bersumber dari pergeseran nilai budaya yakni adanya kecenderungan sikap hidup metropolis yang mulai melanda. kehidupan peserta didik, menirukan perilaku masyarakat yang tidak jelas latar belakangnya, ini disebabkan karena MAS Bola berada di perbatasan Kecamatan Sampolawa dengan Kota Bau-Bau. Oleh karena itu, kegiatan pembentukan budi pekerti dan ahlakul karimah sangat dioptimalkan melalui kegiatan pengembangan diri. Selain itu MAS Bola juga melakukan upaya nyata berupa peningkatan mutu pendidik dan tenaga kependidikan, melengkapi sarana dan prasarana, menjalin kerja sama yang harmonis dengan orang tua peserta didik/wali peserta didik dan mengadakan kegiatan pengembangan diri dengan mempertimbangkan kebutuhan peserta didik dan masyarakat.

 Disamping itu MAS Bola berada dalam naungan Yayasan Pendidikan Busoa, maka dalam hal upaya penguatan karakter religius maka ditetapkan kegiatan dzikir dan doa bersama guru serta siswa disetiap hari kamis.

  1. Landasan Yuridis
  1. Undang-undang No 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional
  2. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 37 Tahun 2018 tentang perubahan atas Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 24 Tahun 2016 tentang Kompetensi Inti dan Kompetensi Dasar Pelajaran pada Kurikulum 2013 pada Pendidikan Dasar dan Menengah >>> mengganti Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 57 Tahun 2014 tentang Kurikulum 2013 Sekolah Dasar/Madrasah Ibtidaiyah, Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 58 Tahun 2014 tentang Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Pertama/Madrasah Tsanawiyah, Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 59 Tahun 2014 tentang Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah, dan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 60 Tahun 2014 tentang Kurikulum 2013 Sekolah Menengah Kejuruan/Madrasah Aliyah Kejuruan.
  3. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 4 Tahun 2018 Tentang Penilaian Hasil Belajar oleh Satuan Pendidikan dan Penilaian Hasil Belajar oleh Pemerintah >>> mengganti Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 3 Tahun 2017 tentang Penilaian Hasil Belajar oleh Pemerintah dan Penilaian Hasil Belajar oleh Satuan Pendidikan dan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 58 Tahun 2015 tentang Penyelenggaraan Ujian Sekolah/Madrasah atau Bentuk Lain yang Sederajat.
  4. Permendikbud No. 23 tahun 2017 tentang Hari Sekolah
  5. Permendikbud No. 6 tahun 2018 tentang Penugasan Guru sebagai Kepala Sekolah 6.
  6. Permendikbud No. 15 Tahun 2018 tentang Beban Kerja Guru, Kepala Sekolah, dan Pengawas Sekolah
  7. Permendikbud No. 20 Tahun 2018 tentang Penguatan Pendidikan karakter di Satuan Pendidikan Kepmendikbud RI Nomor 092/P/2018 tentang Penetapan Buku Teks Pelajaran Kurikulum 2013 Pendidikan Dasar Dan Pendidikan Menengah Untuk Buku Tematik Kelas III Dan Kelas VI Semester 1, Buku Pendidikan Agama Dan Buku Budi Pekerti Untuk Kelas III, Kelas VI, Kelas IX, Dan Kelas XII, Serta Buku Mata Pelajaran Untuk Kelas IX Dan Kelas XII
  8. Peraturan Menteri Agama RI No. 16 Tahun 2010 tentang Pengelolaan Pendidikan Agama pada Sekolah
  9. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 61 Tahun 2014 tentang Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah >>> mengganti Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 81A Tahun 2013 tentang Implementasi Kurikulum.
  10. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 62 Tahun 2014 tentang Kegiatan Ekstrakurikuler pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah
  11. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 63 Tahun 2014 tentang Pendidikan Kepramukaan sebagai Kegiatan Ekstrakurikuler Wajib pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah
  12. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 68 Tahun 2014 tentang Peran Guru TIK dan Guru Ketrampilan Komputer dan Pengelolaan Informasi dalam Implementasi Kurikulum 2013 sebagaimana telah diubah dalam Permendikbud Nomor 45 tahun 2015 tentang Peran Guru TIK dan KKPI dalam Kurikulum 2013
  13. . Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 79 Tahun 2014 tentang Muatan Lokal Kurikulum 2013 Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 103 Tahun 2014 tentang Pembelajaran pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah.
  14. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 111 Tahun 2014 tentang Bimbingan dan Konseling pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah
  15. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 160 Tahun 2014 tentang Pemberlakuan Kurikulum Tahun 2006 dan Kurikulum 2013 18. Permendikbud RI Nomor 23 Tahun 2015 tentang Penumbuhan Budi Pekerti 19.
  16. Peraturan Menteri Pendidikan Dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 53 Tahun 2015 tentang Penilaian Hasil Belajar oleh Pendidik dan Satuan Pendidikan Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah
  17. Permendikbud Nomor 82 tahun 2015 tentang Pencegahan dan Penanggulangan Tindak Kekerasan di Lingkungan Satuan Pendidikan
  18. Permendikbud RI Nomor 8 Tahun 2016 tentang Buku yang digunakan oleh Satuan Pendidikan
  19. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2016 tentang Standar Kompetensi Lulusan Pendidikan Dasar dan Menengah >>> mengganti Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 54 Tahun 2013 tentang Standar Kompetensi Lulusan Pendidikan Dasar dan Menengah
  20. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 21 Tahun 2016 tentang Standar Isi Pendidikan Dasar dan Menengah >>>mengganti Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 64 Tahun 2013 tentang Standar Isi untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah
  21.  Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 22 Tahun 2016 tentang Standar Proses Pendidikan Dasar dan Menengah >>>mengganti Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 65 Tahun 2013 tentang Standar Proses untuk Satuan Pendidikan Dasar dan Menengah
  22. Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 23 Tahun 2016 tentang Standar Penilaian Pendidikan Dasar dan Menengah >>>mengganti Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Nomor 66 Tahun 2013 tentang Standar Penilaian Pendidikan dan Peraturan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia Nomor 104 Tahun 2014 tentang Penilaian Hasil Belajar oleh Pendidik Pembelajaran pada Pendidikan Dasar dan Pendidikan Menengah

BAB II

TUJUAN

 

  1. Tujuan Pengembangan Kurikulum 2013

 

Kurikulum disusun sebagai pedoman penyelenggaraan kegiatan pembelajaran untuk mencapai tujuan pendidikan di MAS Bola. Tujuan pengembangan kurikulum di MAS Bola adalah tahapan atau langkah untuk mewujudkan visi Madrasah dalam jangka waktu tertentu dapat diukur, dan terjangkau. Kurikulum 2013 dikembangkan dengan tujuan sebagai berikut:

  1. mengembangkan keseimbangan antara pengembangan sikap spiritual dan sosial, rasa ingin tahu, kreativitas, kerja sama dengan kemampuan intelektual dan psikomotorik;
  2. Madrasah merupakan bagian dari masyarakat yang memberikan pengalaman belajar terencana dimana peserta didik menerapkan apa yang dipelajari di Madrasah ke masyarakat dan memanfaatkan masyarakat sebagai sumber belajar.
  3. mengembangkan sikap, pengetahuan, dan keterampilan serta menerapkannya dalam berbagai situasi di Madrasah dan masyarakat,
  4. memberi waktu yang cukup leluasa untuk mengembangkan berbagai sikap, pengetahuan, dan keterampilan;
  5. kompetensi dinyatakan dalam bentuk kompetensi inti kelas yang dirinci lebih lanjut dalam kompetensi dasar mata pelajaran;
  6. kompetensi inti kelas menjadi unsur pengorganisasi (organizing elements) kompetensi dasar, dimana semua kompetensi dasar dan proses pembelajaran dikembangkan untuk mencapai kompetensi yang dinyatakan dalam kompetensi inti; kompetensi dasar dikembangkan didasarkan pada prinsip akumulatif, saling memperkuat (reinforced) dan memperkaya (enriched) antarmatapelajaran dan jenjang pendidikan (organisasi horizontal dan vertikal).

Adapun prinsip pengembangan Kurikulum MAS Bola ini dikembangkan mengacu pada SI dan SKL serta berpedoman pada panduan penyusunan kurikulum yang disusun oleh BSNP serta memperhatikan pertimbangan Komite Madrasah. MAS Bola menggunakan Kurikulum 2013 yang dikembangkan berdasarkan prinsip- prinsip sebagai berikut:

  1. Kurikulum bukan hanya merupakan sekumpulan daftar mata pelajaran karena mata pelajaran hanya merupakan sumber materi pembelajaran untuk mencapai kompetensi.

Atas dasar prinsip tersebut maka kurikulum sebagai rencana adalah rancangan untuk konten pendidikan yang harus dimiliki oleh seluruh peserta didik setelah menyelesaikan pendidikannya di satu satuan atau jenjang pendidikan, kurikulum sebagai proses adalah totalitas pengalaman belajar peserta didik di satu satuan atau jenjang pendidikan untuk menguasai konten pendidikan yang dirancang dalam rencana, dan hasil belajar adalah perilaku peserta didik secara keseluruhan dalam menerapkan perolehannya di masyarakat.

  1. Kurikulum didasarkan pada standar kompetensi lulusan yang ditetapkan untuk satu satuan pendidikan, jenjang pendidikan, dan program pendidikan

Sesuai dengan kebijakan Pemerintah mengenai Wajib Belajar 12 Tahun maka Standar Kompetensi Lulusan yang menjadi dasar pengembangan kurikulum adalah kemampuan yang harus dimiliki peserta didik setelah mengikuti proses pendidikan selama 12 tahun. Selain itu sesuai dengan fungsi dan tujuan jenjang pendidikan dasar dan pendidikan menengah serta fungsi dan tujuan dari masing-masing satuan pendidikan pada setiap jenjang pendidikan maka pengembangan kurikulum didasarkan pula atas Standar Kompetensi Lulusan pendidikan dasar dan pendidikan menengah serta Standar Kompetensi satuan pendidikan.

  1. Kurikulum didasarkan pada model kurikulum berbasis kompetensi

Model kurikulum berbasis kompetensi ditandai oleh pengembangan kompetensi berupa sikap, pengetahuan, ketrampilan berpikir, ketrampilan psikomotorik yang dikemas dalam berbagai mata pelajaran. Kompetensi yang termasuk pengetahuan dikemas secara khusus dalam satu mata pelajaran. Kompetensi yang termasuk sikap dan ketrampilan dikemas dalam setiap mata pelajaran dan bersifat lintas mata pelajaran, diorganisasikan dengan memperhatikan prinsip penguatan (organisasi) horizontal) dan keberlanjutan (organisasi vertikal) sehingga memenuhi prinsip akumulasi dalam pembelajaran.

  1. VISI MAS BOLA

Terwujudnya siswa berkualitas menguasai IPTEK berlandaskan IMTAQ menghayati dan mengamalkan ajaran islam.

 

  1. MISI AKADEMIS

Misi akademis MAS Bola antara  lain:

  1. Memperluas kesempatan memperoleh pendidikan dan kemudian belajar kepada masyarakat
  2. Melaksanakan proses pembelajaran dan biimbingan secara efektif, kreatif dan inovatif sehingga setiao peserta didikberkembang secara optimal sesuai potensi yang dimilikinya
  3. Mendorong, membimbing serta meningkatkan semangat pesertadidik untuk mampu bersaing dan berpartisipasi diberbagai kegiatan akademik dan non akademik berupa kegiatan keagamaan, olahraga, dan seni
  4. Membudayakan hidup bersih baik bersih diri maupun lingkungan
  5. Membimbing siswa untuk disiplin untuk mematuhi tata tertib madrasah dan disiplin dalam mengamalkan ajaran agamanya dalam kehidupan sehari-hari
  1. MISI NON AKADEMIS
  1. Menumbuhkan dan mengembangkan pola pikir dan tindakan yang mencerminkan budaya mutu dan akhlaq mulia dalam kehidupan sehari-hari
  2. Menjalin kerjasama dengan masyarakat dan seluruh stakeholder yang ada guna pengembangan madrasah

 

BAB III

STRUKTUR DAN MUATAN KURIKULUM

 

  1. Struktur Kurikulum (Kompetensi Inti)

Struktur Kurikulum Madrasah Aliyah (MA) merupakan pengorganisasian kompetensi inti, mata pelajaran, beban belajar, kompetensi dasar, dan muatan pembelajaran pada setiap Sekolah Menengah Atas/Madrasah Aliyah. Kompetensi inti dirancang seiring dengan meningkatnya usia peserta didik pada kelas tertentu. Melalui kompetensi inti, integrasi vertikal berbagai kompetensi dasar pada kelas yang berbeda dapat dijaga.

Kurikulum tingkat satuan pendidikan dikembangkan dengan karakteristik sebagai berikut:

  1. Mengembangkan keseimbangan antara sikap spiritual dan sosial, pengetahuan, dan keterampilan, serta menerapkannya dalam berbagai situasi di Madrasah dan masyarakat;
  2. Menempatkan Madrasah sebagai bagian dari masyarakat yang memberikan pengalaman belajar agar peserta didik mampu menerapkan apa yang dipelajari di Madrasah ke masyarakat dan memanfaatkan masyarakat sebagai sumber belajar;
  3. Memberi waktu yang cukup leluasa untuk mengembangkan berbagai sikap, pengetahuan, dan keterampilan;
  4. Mengembangkan kompetensi yang dinyatakan dalam bentuk kompetensi inti kelas yang dirinci lebih lanjut dalam kompetensi dasar mata pelajaran
  5. Mengembangkan kompetensi inti kelas menjadi unsur pengorganisasi (organizing elements) kompetensi dasar. Semua kompetensi dasar dan proses pembelajaran dikembangkan untuk mencapai kompetensi yang dinyatakan dalam kompetensi inti
  6. Mengembangkan kompetensi dasar berdasar pada prinsip akumulatif, saling memperkuat (reinforced) dan memperkaya (enriched) antar-mata pelajaran dan jenjang pendidikan (organisasi horizontal dan vertikal).

 

Mengacu pada enam karakteristik tersebut maka seluruh aktivitas penerapan kurikulum berpusat pada usaha mewujudkan kompetensi inti yang diwujudkan dengan menempatkan Madrasah sebagai bagian dari sistem masyarakat.

Rumusan kompetensi inti menggunakan notasi sebagai berikut

  1. Kompetensi Inti-1 (KI-1) untuk kompetensi inti sikap spiritual;
  2. Kompetensi Inti-2 (KI-2) untuk kompetensi inti sikap sosial;
  3. Kompetensi Inti-3 (KI-3) untuk kompetensi inti pengetahuan; dan
  4. Kompetensi Inti-4 (K1-4) untuk kompetensi inti keterampilan.

Uraian tentang Kompetensi Inti untuk jenjang SMA/MA dapat dilihat pada Tabel berikut

 

 

Tabel 1: Kompetensi Inti SMA/MA

KOMPETENSI INTI

KELAS X

KOMPETENSI INTI

KELAS XI

KOMPETENSI INTI

KELAS XII

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya

 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, bertanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai), santun, responsif, dan proaktif sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia

 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, bertanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai), santun, responsif, dan proaktif sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia

 2. Menunjukkan perilaku jujur, disiplin, bertanggung jawab, peduli (gotong royong, kerja sama, toleran, damai), santun, responsif, dan proaktif sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia

 3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

 3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

 3. Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

 4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan

  1. Muatan Kurikulum (Mata Pelajaran)

Struktur kurikulum SMA meliputi substansi pembelajaran yang ditempuh dalam satu. jenjang pendidikan selama 3 (tiga) tahun mulai kelas X sampai dengan XII. Struktur kurikulum disusun berdasarkan Standar Kompetensi Lulusan (SKL), Kompetensi Inti (KI) dan Kompetensi Dasar (KD) yang sesuai untuk semua mata pelajaran.

Tahun Ajaran 2023/2024 MAS Bola memiliki struktur kurikulum mengikuti pola dan ketentuan Kurikulum 2013 sebagaimana diatur dalam Permendikbud RI No. 36 tahun 2018 tentang Perubahan atas Permendikbud RI No. 59 tahun 2014 tentang Kurikulum SMA/MA. Adapun struktur kurikulum meliputi Kelompok Mata Pelajaran Wajib A dan Wajib B, Kelompok Peminatan, dan Lintas Minat.

Struktur Kurikulum MAS Bola

  1. Struktur Kurikulum Peminatan MIPA

 No

Mata Pelajaran 

Alokasi Waktu Per Pekan

X

XI

XII

Kelompok A (Umum)

1

 Pendidikan Agama Islam

 

 

 

 

  1. Al-Qur’an Hadis

2

2

2

 

  1. Akidah Akhlak

2

2

2

 

  1. Fikih

2

2

2

 
  1. Sejarah Kebudayaan Islam

2

2

2

2

Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

2

2

2

3

Bahasa Indonesia

4

4

4

4

Bahasa Arab

4

2

2

5

Matematika

4

4

4

6

Sejarah Indonesia

2

2

2

7

Bahasa Inggris

3

3

3

Kelompok B (Umum)

 

1

Seni Budaya

2

2

2

2

Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Olahraga

2

2

2

3

Prakarya dan Kewirausahaan

2

2

2

4

Mulok : Pertanian

-

-

-

Kelompok C (Peminatan)

 

1

 Matematika

3

4

4

2

 Biologi

3

4

4

3

 Fisika

3

4

4

4

 Kimia

3

4

4

Kelompok Lintas Minat

 

 Mata Pelajaran Lintas Minat

6

4

4

 Jumlah Jam Pelajaran yang Harus Ditempuh per Pekan

51

51

51

 

 

  1. Struktur Kurikulum Peminatan IPS

 No

Mata Pelajaran 

Alokasi Waktu Per Pekan

X

XI

XII

Kelompok A (Umum)

1

 Pendidikan Agama Islam

 

 

 

 

  1. Al-Qur’an Hadis

2

2

2

 

  1. Akidah Akhlak

2

2

2

 

  1. Fikih

2

2

2

 
  1. Sejarah Kebudayaan Islam

2

2

2

2

Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

2

2

2

3

Bahasa Indonesia

4

4

4

4

Bahasa Arab

4

2

2

5

Matematika

4

4

4

6

Sejarah Indonesia

2

2

2

7

Bahasa Inggris

3

3

3

Kelompok B (Umum)

 

1

Seni Budaya

2

2

2

2

Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Olahraga

2

2

2

3

Prakarya dan Kewirausahaan

2

2

2

4

Mulok : Pertanian

-

-

-

Kelompok C (Peminatan)

 

1

 Geografi

3

4

4

2

 Sejarah

3

4

4

3

 Sosiologi

3

4

4

4

 Ekonomi

3

4

4

Kelompok Lintas Minat

 

 Mata Pelajaran Lintas Minat

6

4

4

 Jumlah Jam Pelajaran yang Harus Ditempuh per Pekan

51

51

51

 

Keterangan:

  • Mata pelajaran Kelompok A merupakan kelompok mata pelajaran yang muatan dan acuannya dikembangkan oleh pusat.
  • Mata pelajaran Kelompok B merupakan kelompok mata pelajaran yang muatan dan acuannya dikembangkan oleh pusat dan dapat dilengkapi dengan muatan/konten lokal.
  • Mata pelajaran Kelompok B dapat berupa mata pelajaran muatan lokal yang berdiri sendiri.
  • Satu jam pelajaran beban belajar tatap muka adalah 45
    (empat puluh lima) menit.
  • Mata Pelajaran Pendidikan Jasmani, Olahraga dan
    Kesehatan dapat memuat konten lokal.
  • Muatan Lokal dapat memuat Bahasa Daerah dan/atau kearifan lokal atau mata pelajaran lain yang menjadi kekhasan/keunggulan madrasah terdiri atas maksimal 3 (tiga) mata pelajaran dengan jumlah maksimal 6 (enam) jam pelajaran.
  • Mata pelajaran Keterampilan merupakan mata pelajaran pilihan bagi peserta didik yang berminat pada program keterampilan.

Pengembangan diri

Pengembangan diri adalah merupakan pelayanan bantuan untuk peserta didik baik individu maupun kelompok agar berkembang secara optimal dalam hubungan pribadi, sosial, belajar, dan karir, melalui proses pembiasaan, pemahaman diri dan lingkungan untuk mencapai kesempumaan perkembangan diri.

Tujuan pengembangan diri adalah membantu memandirikan peserta didik dengan memberikan kesempatan kepada mereka untuk mmengembangkan dan mengekspresikan. diri sesuai dengan kebutuhan, bakat dan minatnya. Kegiatan pengembangan diri difasilitasi dan atau dibimbing oleh konselor, guru, praktisi, atau alumni yang memiliki kualifikasi yang baik berdasarkan surat keputusan kepala Madrasah. Pola Pelaksanaan pengembangan diri dalam kegiatan pembiasaan:

  • Spontan: Kerja bakti, Bakti sosial membiasakan 5 S IP (Senyum, Salam, Sapa, Sopan, Santun dan Peduli lingkungan), membuang sampah pada tempatnya, antri, dan mengatasi silang pendapat
  • Rutin: Membaca do'a awal dan akhir belajar, murojoah surat pendek dalam Al-Qur’an (5) surah setiap harinya, ibadah khusus keagamaan bersama, SKJ, pemeliharaan kebersihan dan kesehatan diri, sholat dhuhur berjama'ah dan upacara bendera.
  • Keteladanan: berpakaian rapi, berbahasa yang baik, rajin membaca, memuji kebaikan dan keberhasilan orang lain, disiplin, datang tepat waktu.
  • Terprogram
  1. Peringatan hari besar Nasional dan agama
  2. Latihan dasar kepemimpinan
  3. Kegiatan ekstrakurikuler dan Bimbingan Konseling (BK)
  • Jum'at sehat dan bersih
  1. Kegiatan Ekstrakurikuler

Kegiatan Ekstrakurikuler atau Pengembangan diri adalah kegiatan yang bertujuan memberikan kesempatan kepada peserta didik untuk mengembangkan dan mengekspresikan diri sesuai dengan kebutuhan, bakat, minat, setiap peserta didik sesuai dengan kondisi Madrasah. Kegiatan pengembangan diri dibawah bimbingan konselor, guru, atau tenaga kependidikan yang dapat dilakukan dalam bentuk kegiatan ekstrakurikuler. Kegiatan pengembangan diri dapat dilakukan antara lain melalui kegiatan pelayanan konseling yang berkenaan dengan masalah diri pribadi dan kehidupan sosial. belajar, dan pengembangan karier peserta didik serta kegiatan ekstrakurikuler, seperti kepramukaan, kepemimpinan, kelompok seni-budaya, dan kelompok tim olahraga.

Ekstrakurikuler di MAS Bola terdiri atas:

  1. Ekstrakurikuler wajib adalah Kegiatan Ekstrakurikuler yang wajib diselenggarakan oleh MAS Bola dan wajib diikuti oleh seluruh peserta didik.
  2. Kegiatan Ekstrakurikuler pilihan adalah Kegiatan Ekstrakurikuler yang dapat dikembangkan dan diselenggarakan oleh MAS Bola dan dapat diikuti oleh peserta didik sesuai bakat dan minatnya masing-masing.

Jadwal ekstrakurirkuler sebagai berikut:

No

Jenis Kegiatan

Hari Pelaksanaan

Waktu

Peserta

Sifat

1

 Pramuka

 Sabtu

15:30 – 16:30 

Kelas X, XI, XII 

Wajib

2

Paskibraka

Minggu

07:00 – 09:00

Kelas X, XI, XII

Pilihan

3

Sepakbola

Minggu

16:00 – 17:30

Kelas X, XI, XII

Pilihan

4

Bola Voli

Jumat

16:00 – 17:30

Kelas X, XI, XII

Pilihan

5

Futsal

Rabu

16:00 – 17:30

Kelas X, XI, XII

Pilihan

6

Bulu Tangkis

Selasa 

16:00 – 17:30

Kelas X, XI, XII

Pilihan

7

Tenis Meja

Senin

16:00 – 17:30

Kelas X, XI, XII

Pilihan

8

Tarian/Silat

Kamis

16:00 – 17:30

Kelas X, XI, XII

Pilihan

 

  1. Bimbingan Konseling

Bimbingan dan konseling sebagai bagian integral dari proses pendidikan memiliki tanggung jawab yang cukup besar dalam pengembangan kualitas manusia Indonesia yang telah diamanatkan dalam tujuan pendidikan nasional di dalam: Undang-Undang Sisdiknas No 20 Tahun 2003 yaitu: (1) beriman dan bertaqwa. terhadap Tuhan Yang Maha Esa, (2) berakhlak mulia, (3) memiliki pengetahuan dan keterampilan.(4) memiliki kesehatan jasmani dan rohani, (5) memiliki kepribadian yang mantap dan mandiri, serta (6) memiliki rasa tanggung jawab kemasyarakatan dan kebangsaan. Tujuan tersebut mempunyai implikasi imperatif (yang mengharuskan) bagi semua tingkat satuan pendidikan untuk senantiasa memantapkan proses pendidikannya secara bermutu ke arah pencapaian tujuan pendidikan tersebut.

Dengan demikian, pendidikan yang bermutu adalah suatu proses yang menghantarkan peserta didik kearah pencapaian perkembangan diri yang optimal. Hal ini karena peserta didik sedang berkembang ke arah kematangan atau kemandirian.

Kegiatan pelayanan bimbingan dan konseling itu sendiri merupakan bantuan untuk peserta didik baik secara perorangan maupun kelompok, agar mandiri dan berkembang secara optimal, dalam bimbingan dan konseling pribadi, sosial, belajar dan karir, melalui berbagai jenis pelayanan dan kegiatan pendukung berdasarkan norma-norma yang berlaku.

Pelaksanaan program layanan bimbingan dan konseling SMP disusun sebagai upaya memperjelas dan mempermudah dalam pencapaian tujuan yang telah menjadi keputusan atau kesepakatan bersama dalam rangka mencapai tujuan pendidikan pada umummya.

  1. Bidang layanan bimbingan konseling
  1. Pengembangan kehidupan pribadi, yaitu bidang pelayanan yang membantupeserta didik dalam memahami, menilai, dan mengembangkan potensi dan kecakapan, bakat dan minat, serta kondisi sesuai dengan karakteristik kepribadian dan kebutuhan dirinya secara realistik.
  2. Pengembangan kehidupan sosial, yaitu bidang pelayanan yang membantupeserta didik dalam memahami dan menilai serta mengembangkan kemampuan hubungan sosial yang sehat dan efektif dengan teman sebaya, anggota keluarga, dan warga lingkungan sosial yang lebih luas.
  3. Pengembangan kemampuan belajar, yaitu bidang pelayanan yang membantu peserta didik mengembangkan kemampuan belajar dalam rangka mengikuti pendidikan Madrasah / madrasah dan belajar secara mandiri.
  4. Pengembangan karir, yaitu bidang pelayanan yang membantu peserta didik dalam memahami dan menilai informasi, serta memilih dan mengambil keputusan karir.

Tujuan pelayanan bimbingan dan konseling di Madrasah secara khusus adalah:

“Tercapainya perkembangan dasar peserta didik yang dimiliki dengan mengembangkan potens sesuai tugas perkembangan”

  1. Fungsi layanan bimbingan dan konseling
  1. Pemahaman, yaitu fungsi untuk membantu peserta didik memahami diri dan lingkungannya.
  2. Pencegahan, yaitu fungsi untuk membantu peserta didik mampu mencegah atau menghindarkan diri dari berbagai permasalahan yang dapat menghambat perkembangan dirinya.
  3. Pengentasan, yaitu fungsi untuk membantu peserta didik mengatasi masalah yang dialaminya.
  4. Pemeliharaan dan pengembangan, yaitu fungsi untuk membantu peserta didik. memelihara dan menumbuh-kembangkan berbagai potensi dan kondisi positif yang dimilikinya.
  1. Prinsip dan asas bimbingan dan konseling

Prinsip-prinsip konseling berkenaan dengan sasaran layanan, 

  1. permasalahan yang dialami peserta didik, program pelayanan, serta tujuan dan pelaksanaan pelayanan.
  2. Asas-asas konseling meliputi asas (1) kerahasiaan, (2) Kesukarelaan, (3) keterbukaan, (4) kekinian, (5) kemandirian, (6) kegiatan, (7) kedinamisan, (8) keterpaduan, (9) kenormatifan, (10) keahlian, (11) alih tangan dan (12) tut wuri handayani.
  1. Jenis layanan bimbingan dan konseling
  1. Layanan Orientasi, yaitu layanan bimbingan dan konseling yang membantupeserta didik memahami lingkungan baru, seperti lingkungan satuan pendidikan bagi peserta didik baru, dan obyek-obyek yang perlu dipelajari, untuk menyesuaikan diri serta mempermudah dan memperlancar peran di lingkungan baru yang efektif dan berkarakter.
  2. Layanan Informasi, yaitu layanan bimbingan dan konseling yang membantu. peserta didik menerima dan memahami berbagai informasi diri, sosial, belajar, karir/jabatan, dan pendidikan lanjutan secara terarah, objektif dan bijak.
  3. Layanan Penempatan dan Penyaluran, yaitu layanan bimbingan dan konseling. yang membantu peserta didik memperoleh penempatan dan penyaluran yang tepat di dalam kelas, kelompok belajar, peminatan/lintas minat/pendalaman minat, program latihan, magang, dan kegiatan ekstrakurikuler secara terarah, objektif dan bijak.
  4. Layanan Penguasaan Konten, yaitu layanan bimbingan dan konseling yang membantu peserta didik menguasai konten tertentu, terutama kompetensi dan atau kebiasaan dalam melakukan, berbuat atau mengerjakan sesuatu yang berguna dalam kehidupan di Madrasah/madrasah, keluarga, dan masyarakat sesuai dengan tuntutan kemajuan dan berkarakter-cerdas yang terpuji, sesuai dengan potensi dan peminatan dirinya.
  5. Layanan Konseling Perorangan, yaitu layanan bimbingan dan konseling yang membantu peserta didik dalam mengentaskan masalah pribadinya melalui prosedur perseorangan.
  6. Layanan Bimbingan Kelompok, yaitu layanan bimbingan dan konseling yang membantu peserta didik dalam pengembangan pribadi, kemampuan hubungan sosial, kegiatan belajar, karir/jabatan, dan pengambilan keputusan, serta melakukan kegiatan tertentu sesuai dengan tuntutan karakter yang terpuji melalui dinamika kelompok.
  7. Layanan Konseling Kelompok, yaitu layanan bimbingan dan konseling yang membantu peserta didik dalam pembahasan dan pengentasan masalah yang dialami sesuai dengan tuntutan karakter-cerdas yang terpuji melalui dinamika kelompok.
  8. Layanan Konsultasi, yaitu layanan bimbingan dan konseling yang membantu. peserta didik dan atau pihak lain dalam memperoleh wawasan, pemahaman, dan cara-cara dan atau perlakuan yang perlu dilaksanakan kepada pihak ketiga sesuai dengan tuntutan karakter-cerdas yang terpuji.
  9. Layanan Mediasi, yaitu layanan bimbingan dan konseling yang membantu peserta didik dalam menyelesaikan permasalahan dan memperbaiki hubungan dengan pihak lain sesuai dengan tuntutan karakter-cerdas yang terpuji.
  10. Layanan Advokasi, yaitu layanan bimbingan dan konseling yang membantupeserta didik untuk memperoleh kembali hak-hak dirinya yang tidak. diperhatikan dan/atau mendapat perlakuan yang salah sesuai dengan tuntutan karakter- cerdas yang terpuji.
  1. Format layanan bimbingan dan konseling
  1. Individual, yaitu format kegiatan bimbingan dan konseling yang melayani peserta didik secara perorangan.
  2. Kelompok, yaitu format kegiatan bimbingan dan konseling yang melayani sejumlah peserta didik melalui suasana dinamika kelompok.
  3. Klasikal, yaitu format kegiatan bimbingan dan konseling yang melayani sejumlah peserta didik dalam satu kelas rombongan belajar.
  4. Lapangan, yaitu format kegiatan bimbingan dan konseling yang melayani seorang atau sejumlah peserta didik melalui kegiatan di luar kelas atau lapangan.
  5. Pendekatan Khusus Kolaboratif yaitu format kegiatan bimbingan dan konseling. yang melayani kepentingan peserta didik melalui pendekatan kepada pihak-pihak yang dapat memberikan kemudahan.
  6. Jarak jauh yaitu format kegiatan bimbingan dan konseling yang melayani kepentingan peserta didik melalui media dan/atau saluran jarak jauh, seperti surat adan sarana elektronik.
  1. Jadwal Kegiatan

Jadwal Kegiatan Pelaksanaan program Layanan Bimbingan dan Konseling di MAS Bola dilaksanakan melalui:

  1. Kontak langsung/tatap muka dengan peserta didik

Secara terjadwal satu jam secara klasikal untuk menyelenggarakan layanan orientasi layanan informasi, layanan penempatan dan penyaluran, layanan penguasaan konten, dan instrumentasi.

  1. Di luar jam pembelajaran

Kegiatan tatap muka dengan peserta didik untuk menyelenggarakan layanan konseling perorangan, layanan bimbingan kelompok, layanan konseling kelompok, dan mediasi, serta kegiatan lainnya yang dapat dilaksanakan di luar kelas. Satu kali kegiatan layanan/pendukung konseling di luar kelas/di luar jam pembelajaran ekuivalen dengan 2 (dua) jam pembelajaran tatap muka dalam kelas

  1. Tidak kontak langsung/non tatap muka melalui Himpunan data kunjungan rumah, konferensi kasus, kolaborasi, konsultasi.
  1. Pelaksanaan dan Penelaian Pembelajaran
  1. Strategi Pembelajaran

Penilaian hasil kegiatan pelayanan Bimbingan dan konseling dilakukan melalui:

  • Penilaian segera, yaitu penilaian pada akhir setiap jenis layanan dan kegiatan pendukung bimbingan dan konseling untuk mengetahui perolehan peserta didik. yang dilayani.
  • Penilaian jangka pendek, yaitu penilaian dalam waktu tertentu (satu minggu. sampai dengan satu bulan) setelah satu jenis layanan dan atau kegiatan pendukung bimbingan dan konseling diselenggarakan untuk mengetahui dampak layanan/kegiatan terhadap peserta didik.
  • Penilaian jangka panjang, yaitu penilaian dalam waktu tertentu (satu bulan sampai dengan satu semester) setelah satu atau beberapa layanan kegiatan pendukung Bimbingan dan konseling diselenggarakan untuk mengetahui lebih jauh dampak. layanan dan atau kegiatan pendukung bimbingan dan konseling terhadap peserta didik.

Penilaian proses kegiatan pelayanan Bimbingan dan konseling dilakukan melalui analisis terhadap keterlibatan unsur-unsur sebagaimana tercantum di dalam RPL (Rencana Pelaksanaan Layanan) dan Pendukung Layanan, untuk mengetahui efektifitas dan efisiensi pelaksanaan kegiatan.

  1. Strategi Pembelajaran

Beban belajar merupakan keseluruhan kegiatan yang harus diikuti peserta. Didik dalam satu minggu, satu semester, dan satu tahun pembelajaran. Satu jam pelajaran dialokasikan selama 45 menit.

  1. Beban belajar di SMA/MA dinyatakan dalam jam pelajaran per minggu.
  2. Beban belajar satu minggu Kelas X adalah minimal 42 jam pelajaran.
  3. Beban belajar satu minggu Kelas XI dan XII adalah minimal 44 jam pelajaran.
  4. Beban belajar di Kelas X dan XI dalam satu semester minimal 18 minggu.
  5. Beban belajar di kelas XII pada semester ganjil minimal 18 minggu.
  6. Beban belajar di kelas XII pada semester genap minimal 14 minggu

Cara menetapkan beban belajar dengan sistem satuan semester untuk MAS Bola meliputi 45 menit tatap muka, 60% dari waktu tatap muka untuk kegiatan terstruktur maupuan kegiatan mandiri seperti terlihat pada tabel di bawah ini

Kegiatan

Sistem Paket

Tatap Muka

45 menit

Penugasan Terstruktur

60% x 45 menit = 27

Kegiatan Mandiri

18 menit

Jumlah

45 menit

 

Pengaturan minggu efektif dapat dilihat pada tabel di bawah ini.

No

Kegiatan

Aloksi Waktu

Keterangan

1

Minggu efektif belajar reguler setiap tahun (Kelas X, XI, dan XII)

Minimal 18 minggu

Digunakan untuk kegiatan pembelajaran efektif pada setiap satuan pendidikan 

2

Minggu efektif semester ganjil tahun terakhir setiap satuan pendidikan (Kelas X, XI, dan XII)

Minimal 18 minggu

3

Minggu efektif semester genap tahun terakhir setiap satuan pendidikan (Kelas X, XI, dan XII)

Minimal 14 minggu

4

Jeda tengah semester

Minimal 2 minggu

Satu minggu setiap semester

5

Jeda antarsemester

Minimal 2 minggu

Antara semester I dan II

6

Libur akhir tahun

Minimal 3 minggu

Digunakan untuk penyiapan kegiatan dan administrasi akhir dan awal tahun ajaran

7

Hari libur keagamaan

Minimal 4 minggu

Daerah khusus yang memerlukan libur keagamaan lebih panjang dapat mengaturnya sendiri tanpa mengulangi jumlah minggu efektif belajar dan eaktu pembelajaran efektif

8

Hari libur umum/ nasional

Minimal 2 minggu

Disesuaikan dengan peraturan pemerintah

9

Hari libur khusus

Minimal 1 minggu

Untuk satuan pendidikan sesuai dengan ciri kekhususan masing-masing

10

Kegiatan khusus satuan pendidikan

Minimal 3 minggu

Digunakan untuk kegiatan yang diprogramkan secara khusus oleh satuan pendidikan tanpa mengurangi jumlah minggu efektif belajar dan waktu pembelajaran efektif

 

Pengaturan minggu efektif selanjutnya digunakan sebagai dasar penentuan Kalender Pendidikan. Beban belajar ditentukan berdasarkan penggunaan sistem pengelolaan program pendidikan yang berlaku di Madrasah pada umumnya saat ini, yakni menggunakan sistem paket. Adapun pengaturan beban belajar pada sistem tersebut sebagai berikut.

  1. Jam pembelajaran untuk setiap mata pelajaran pada sistem paket dialokasikan sebagaimana tertera dalam struktur kurikulum.
  2. Pengaturan alokasi waktu untuk setiap mata pelajaran yang terdapat pada semester ganjil dan genap dalam satu tahun ajaran dapat dilakukan secara fleksibel dengan jumlah beban belajar yang tetap.
  3. Satuan pendidikan dimungkinkan menambah maksimal empat jam pembelajaran per minggu secara keseluruhan. Pemanfaatan jam pembelajaran tambahan mempertimbangkan kebutuhan peserta didik dalam mencapai kompetensi, di samping dimanfaatkan untuk mata pelajaran lain yang dianggap penting dan tidak terdapat di dalam struktur kurikulum standar isi.
  4. Alokasi waktu untuk praktik, dua jam kegiatan praktik di Madrasah setara dengan satu jam tatap muka. Empat jam praktik di luar Madrasah setara dengan satu jam tatap muka. Untuk kegiatan praktik di Madrasah kami, misalnya pada kegiatan praktikum bahasa Inggris yang berlangsung selama 2 jam pelajaran setara dengan 1 jam pelajaran tatap muka, sesuai yang tertulis pada struktur kurikulum MAS Bola.

 

  1. Strategi pembelajaran
  1. Pengertian penilaian

Penilaian adalah suatu kegiatan untuk mengetahui keberhasilan suatu program.

  1. Tujuan penilaian
  1. Untuk mengumpulkan informasi.
  2. Untuk mengetahui keterlaksanaan suatu program.
  3. Untuk mengetahui kelemahan belajar peserta didik.
  4. Untuk Pengambilan keputusan yang diambil oleh guru.
  5. Hasil penilaian dapat digunakan untuk menyusun program yang akan datang
  1. Jenis penilaian ada 2:
  1. Ujian
  1. Ujian dilaksanakan untuk menentukan kelulusan peserta didik.
  2. Ujian dilaksanakan pada akhir jenjang pendidikan (semester genap kelas IX)
  1. Penilaian
  1. Penilaian Harian (PH) dilaksanakan pada setiap akhir KD.
  2. Penilaian Tengah Semester (PTS) dilaksanakan pada setiap tri wulan.
  3. Penilaian Akhir Semester (PAS) dilaksanakan pada setiap akhir semester.
  4. Penilaian Akhir Tahun (PAT) dilaksanakan pada setiap akhir Tahun Ajaran
  1. Teknik penilaian dan bentuk instrumen

Penilaian merupakan serangkaian kegiatan untuk memperoleh, menganalisis dan menafsirkan proses dan hasil belajar peserta didik yang dilakukan secara sistematis dan berkesinambungan sehingga menjadi informasi yang bermakna dalam pengambilan keputusan untuk menentukan tingkat keberhasilan pencapaian kompetensi yang telah ditentukan. Adapun yang dimaksud dengan teknik penilaian adalah cara-cara yang ditempuh untuk memperoleh informasi mengenai proses dan produk yang dihasilkan pembelajaran yang dilakukan peserta didik.

Penilaian kurikulum 2013

Jenis

Teknik Penilaian

Penilaian Sikap

Utama:

  • Observasi guru mata pelajaran selama 1 semester dan
  • Observasi wali kelas dan guru BK 1 semester

Penunjang:

  • Penilaian antar teman dan penilaian diri

Penilaian pengetahuan

  • Tes tulis
  • Tes lisan
  • Penugasan

Penilaian keterampilan

Praktek

  • Produk
  • Proyek
  • Portofolio

 

  1. Pelaksana penilaian
  1. Pemerintah
  2. Satuan pendidikan
  3. Pendidik

Mekanisme dan Prosedur Pelaporan Hasil Belajar Nilai proses di peroleh melalui:

  1. TLS = Tes Tulis
  2. LSN = Tes Lisan
  3. TT = Tugas Terstruktur
  4. TM = Tugas Mandiri
  5. PRK = Praktik
  6. PDK = Produk
  7. PRO = Proyek
  8. PF = Portofolio
  9. SKP = Sikap

  1. Pelaksanaan Program Remedial dan Pengayaan

Setelah KKM ditentukan, capaian pembelajaran peserta didik dapat dievaluasi ketuntasannya. Peserta didik yang belum mencapai KKM berarti belum tuntas, wajib mengikuti program remedial, sedangkan peserta didik yang sudah mencapai KKM akan tuntas dan dapat diberikan pengayaan.

  1. Remedial
  • Remedial merupakan program pembelajaran yang diperuntukkan bagi peserta didik yang belum mencapai KKM dalam satu KD tertentu. Pembelajaran remedial diberikan segera setelah peserta didik diketahui belum mencapai KKM.
  • Pelaksanaan pembelajaran remedial disesuaikan dengan jenis dan tingkat kesulitan peserta didik yang dapat dilakukan dengan cara:
  1. Pemberian bimbingan secara individu. Hal ini dilakukan apabila ada beberapa anak yang mengalami kesulitan yang berbeda-beda, sehingga memerlukan bimbingan secara individual. Bimbingan yang diberikan disesuaikan dengan tingkat kesulitan yang dialami oleh peserta didik.
  2. Pemberian bimbingan secara kelompok. Hal ini dilakukan apabila dalam pembelajaran klasikal ada beberapa peserta didik yang mengalami kesulitan sama.
  3. Pemberian pembelajaran ulang dengan metode dan media yang berbeda.
  4. Pembelajaran ulang dilakukan apabila semua peserta didik mengalami kesulitan. Pembelajaran ulang dilakukan dengan cara penyederhanaan materi, variasi cara penyajian, penyederhanaan tes/pertanyaan.
  5. Pemanfaatan tutor sebaya, yaitu peserta didik dibantu oleh teman sekelas yang telah mencapai KKM, baik secara individu maupun kelompok.
  6. Pembelajaran remedial diakhiri dengan penilaian untuk melihat pencapaian. peserta didik pada KD yang diremedikan.

Pembelajaran remedial pada dasamya difokuskan pada KD yang belum tuntas dan dapat diberikan berulang-ulang sampai mencapai KKM dengan waktu hingga batas akhir semester. Apabila hingga akhir semester pembelajaran remedial belum bisa membantu peserta didik mencapai KKM, pembelajaran remedial bagi peserta didik. tersebut dapat dihentikan. Pendidik tidak dianjurkan memaksakan untuk memberi nilai tuntas (sesuai KKM) kepada peserta didik yang belum mencapai KKM.

 

  1. Pengayaan
  • Pengayaan merupakan program pembelajaran yang diberikan kepada peserta didik yang telah melampaui KKM. Fokus pengayaan adalah pendalaman dan perluasan dari kompetensi yang dipelajari. Pengayaan biasanya diberikan segera setelah peserta didik diketahui telah mencapai KKM berdasarkan hasil PH. Pembelajaran pengayaan biasanya hanya diberikan sekali, tidak berulang kali sebagaimana pembelajaran remedial. Pembelajaran pengayaan umumnya tidak diakhiri dengan penilaian.
  • Bentuk pelaksanaan pembelajaran pengayaan dapat dilakukan melalui:
  1. Belajar kelompok, yaitu sekelompok peserta didik yang memiliki minat tertentu diberikan tugas untuk memecahkan permasalahan, membaca di perpustakaan terkait dengan KD yang dipelajari pada jam pelajaran Madrasah atau di luar jam pelajaran Madrasah. Pemecahan masalah yang diberikan kepada peserta didik berupa pemecahan masalah nyata. Selain itu, secara kelompok peserta didik dapat diminta untuk menyelesaikan sebuah proyek atau penelitian ilmiah.
  2. Belajar mandiri, yaitu secara mandiri peserta didik belajar mengenai sesuatu yang diminati, menjadi tutor bagi teman yang membutuhkan. Kegiatan pemecahan masalah nyata, tugas proyek, ataupun penelitian ilmiah juga dapat dilakukan oleh peserta didik secara mandiri jika kegiatan tersebut diminati secara individu
  1. Kriteria Kelulusan Minimal

Ketuntasan belajar di MAS Bola menetapkan setiap indikator yang dikembangkan sebagai suatu pencapaian hasil belajar dari suatu kompetensi dasar berkisar antara 0-100%. Dalam menentukan kriteria ketuntasan minimal (KKM) mempertimbangkan tingkat kemampuan rata-rata peserta didik, kompleksitas / tingkat kesukaran mata pelajaran serta kemampuan sumber daya pendukung dalam penyelenggaraan pembelajaran. Berikut ini tabel nilai kriteria ketuntasan minimal (KKM) di MAS Bola yang akan diberlakukan mulai Tahun Ajaran 2023/2024

PENETAPAN KRITERIA KETUNTASAN MINIMAL (KKM)

MAS BOLA

TAHUN AJARAN 2023-2024

 No

Mata Pelajaran 

KKM

X

XI

XII

Kelompok A (Umum)

1

 Pendidikan Agama Islam

 

 

 

 

  1. Al-Qur’an Hadis

70

72

74

 

  1. Akidah Akhlak

70

72

74

 

  1. Fikih

70

72

74

 
  1. Sejarah Kebudayaan Islam

70

72

74

2

Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan

70

72

74

3

Bahasa Indonesia

68

69

70

4

Bahasa Arab

67

68

69

5

Matematika

67

68

69

6

Sejarah Indonesia

65

68

70

7

Bahasa Inggris

67

68

69

Kelompok B (Umum)

 

1

Seni Budaya

75

75

75

2

Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Olahraga

75

75

75

3

Prakarya dan Kewirausahaan

70

70

70

4

Mulok : Pertanian

65

65

65

Kelompok C (Peminatan)

 

1

Kimia

63

65

67

 

Fisika

63

65

67

 

Biologi

63

65

67

 

 Geografi

65

68

70

2

 Sejarah

65

68

70

3

 Sosiologi

65

68

70

4

 Ekonomi

65

68

70

 

Mekanisme dan Prosedur Penentuan Kreteria Ketuntasan Minimal (KKM)

Salah satu langkah awal bagi guru sebelum melaksanakan kegiatan awal pembelajaran adalah menentukan Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM). Setiap mata pelajaran memiliki nilai KKM yang sama. Dalam satu mata pelajaran terdapat nilai KKM yang berbeda pada tiap aspek. Dengan Kurikulum 2013 pendidik bisa lebih leluasa dalam menentukan nilai KKM.

Langkah awal penentuan KKM yaitu menentukan estimasi KKM di awal tahun pembelajaran bagi mata pelajaran yang diajarkan. Penentuan estimasi ini didasarkan pada hasil tes Penerimaan Peserta didik Baru (PPDB) bagi peserta didik baru, dan mendasarkan nilai KKM pada nilai yang dicapai peserta didik pada kelas sebelumnya. Penentuan KKM dapat pula ditentukan dengan menghitung tiga aspek utama dalam proses belajar mengajar peserta didik. Secara berurutan cara ini dapat menentukan KKM - Indikator KKM Kompetensi Dasar (KD) - KKM Kompetensi Inti (KI) KKM Mata Pelajaran. Berikut ini langkah-langkah penghitungannya:

  1. Karakteristik Mata Pelajaran (Kompleksitas)

Kompleksitas merupakan tingkat kesulitan materi pada tiap indikator, kompetensi dasar maupun standar kompetensi dari masing-masing mata pelajaran, yang ditetapkan antara lain melalui expert judgement guru mata pelajaran melalui forum musyawarah guru mata pelajaran (MGMP) tingkat Madrasah, dengan memperhatikan hasil analisis jumlah KD, kedalaman KD, keluasan KD, perlu tidaknya pengetahuan prasyarat.

  1. Kondisi Satuan Pendidikan (Daya Dukung)

Kondisi Satuan Pendidikan (Daya Dukung) ini meliputi: 1) kompetensi pendidik (nilai UKG), 2) Jumlah peserta didik dalam 1 kelas, 3) predikat akreditasi Madrasah, 4) kelayakan sarana prasarana Madrasah. Madrasah yang memiliki daya dukung tinggi maka skor yang digunakan juga tinggi.

  1. Intake

Intake merupakan tingkat kemampuan rata-rata peserta didik. Intake bisa didasarkan pada hasil nilai penerimaan peserta didik baru dan nilai yang dicapai peserta didik pada kelas sebelumnya (menentukan estimasi). Dimana untuk kelas VII berdasarkan pada rata-rata nilai rapor SD, nilai Ujian Nasional SD/MI, nilai hasil seleksi masuk peserta didik baru di jenjang SMP/MTs. Bagi peserta didik kelas VIII dan IX antara lain memperhatikan rata-rata nilai rapor semester-semester sebelumnya. Dimana untuk kelas X berdasarkan pada rata-rata nilai rapor MTs, nilai ujian nasional MTs, nilai hasil seleksi masuk pesarta didik di Madrasah Aliyah.

 

Kriteria dan skala penilaian penetapan KKM dapat dilihat pada tabel dibawah ini:

Aspek yang dianalisis 

Kriteria dan Skala Penilaian

X

XI

XII

Kompleksitas

Tinggi <65

Sedang 65-79

Rendah 80-100

Daya Dukung

Tinggi 80-100

Sedang 65-79

Rendah <65

Intake peserta didik

Tinggi 80-100

Sedang 65-79

Rendah <65

 

Upaya Madrasah dalam Meningkatkan KKM

  1. Meningkatkan kualitas guru dalam pembelajaran melalui workshop/ pelatihan/ MGMP tingkat Kabupaten/ MGMPS
  2. Memenuhi sarpras yang menunjang proses pembelajaran.
  3. Mengadakan bimbingan belajar kelas X, XI, dan XII

 

  1. Kriteria Kenaikan Kelas dan Kelulusan
  1. Beberapa ketentuan yang berkaitan dengan kenaikan kelas

Kenaikan kelas peserta didik ditetapkan melalui rapat dewan guru dengan mempertimbangkan berbagai aspek yang telah disepakati oleh seluruh warga satuan pendidikan, seperti minimal kehadiran, ketaatan pada tata tertib, dan peraturan lainnya. yang berlaku di satuan pendidikan tersebut. Peserta didik SMA/MA dinyatakan naik kelas apabila memenuhi syarat:

  1. Menyelesaikan seluruh program pembelajaran dalam dua semester pada Tahun Ajaran yang diikuti
  2. Deskripsi sikap BAIK sesuai dengan kriteria yang ditetapkan oleh satuan pendidikan Nilai ekstrakurikuler pendidikan kepramukaan minimal BAIK sesuai dengan kriteria yang ditetapkan oleh satuan pendidikan.
  3. Tidak memiliki LEBIH DARI 2 (dua) mata pelajaran yang masing-masing nilai kompetensi pengetahuan dan/atau kompetensi keterampilannya di bawah KKM atau belum tuntas.
  4. Kehadiran selama satu Tahun Ajaran minimal 85% dari hari efektif belajar Hal-hal yang tidak sesuai dengan ketentuan di atas dibicarakan dalam rapat dewan pendidik pada akhir Tahun Ajaran.
  5. Dalam kondisi tertentu Madrasah dapat membuat kebijakan yang disesuaikan dengan situasi dan kondisi dalam menentukan kenaikan kelas
  1. Kelulusan

Kelulusan dan kriteria kelulusan peserta didik dari Satuan Pendidikan ditetapkan melalui rapat dewan guru. Peserta didik dinyatakan lulus dari MAS Bola setelah memenuhi syarat berikut.

  1. Menyelesaikan seluruh program pembelajaran,
  2. Memperoleh nilai sikap/perilaku minimal Baik;
  3. Lulus Ujian Madrasah, yang diperoleh dari Nilai Madrasah;
  4. Nilai Madrasah sebagaimana dimaksud pada nomor e diperoleh dari:
  1. Gabungan antara nilai Ujian Madrasah dan nilai rata-rata rapor semester 1, II, III, IV, V, dan VI dengan pembobotan 40% untuk nilai Ujian Madrasah danpembobotan 60% untuk nilai rata-rata rapor.

NS = 0,40 US +0,60 Rata-Rata Nilai Rapor

  1. Presentase kehadiran Peserta didik 85 %
  2. Nilai setiap mata pelajaran minimal 70
  3. Pembulatan Nilai Madrasah yang merupakan gabungan dari nilai Ujian Madrasah dan nilai rata-rata rapor dinyatakan dalam rentang 0 sampai dengan 100 dengan ketelitian satu angka di belakang koma

Penerapan pendidikkan kecakapan hidup (life skill)

  1. Kecakapan hidup personal meliputi:
  1. Terampil membaca dan menulis Al-Qur'an,
  2. Terampil menjadi penghafal Al-Qur'an
  3. Rajin beribadah
  4. Jujur
  5. Disiplin
  6. Kerja keras

Kecakapan personal ini dapat dicapai dengan mata pelajaran Agama dan Budi Pekerti, Bahasa Indonesia, dan Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan.

  1. Kecakapan Sosial meliputi:
  1. Terampil memecahkan masalah di lingkungannya
  2. Memiliki sikap sportif
  3. Membiasakan hidup sehat
  4. Sanggup bekerjasama Sanggup berkomunikasi lisan dan tertulis

Kecakapan sosial ini dapat dicapai dengan mata pelajaran Pendidikan. Kewarganegaraan, Ilmu Pengetahuan Sosial, Bahasa Indonesia, dan Pendidikan Jasmani Olahraga dan Kesehatan, dan Ilmu Pengetahuan Alam.

  1. Kecakapan Akademik meliputi
  1. Terampil dalam penelitian ilmiah (merencanakan dan melakukan penelitian dengan merumuskan hipotesis, mengidentifikasi variabel, dan membuktikan variabel)
  2. Terampil menerapkan teknologi sederhana
  3. Kecakapan berpikir rasional

Kecakapan Akademik diintegrasikan dengan Matematika, Bahasa Indonesia, Ilmu Pengetahuan Alam

  1. Kecakapan vokasional
  1. Terampil berbahasa Arab dan Inggris
  2. Terampil mengoperasikan komputer

Kecakapan vokasional diintegrasikan dengan mata pelajaran Sastra dan Bahasa Arab, Bahasa Inggris, dan Informatika

Penyelenggaraan Pendidikan Berbasis Keunggulan Lokal

Keunggulan lokal yang dikembangkan di MAS Bola adalah mata pelajaran muatan lokal, yaitu:

  1. Pertanian

Pelaksanaannya adalah terintegrasi dengan mata pelajaran muatan lokal Pertanian

Upaya Madrasah dalam menuju pendidikan berwawasan global

Upaya Madrasah dalam mengembangkan Keunggulan global antara lain dalam bentuk:

  1. Kemampuan berbahasa inggris.
  2. Mengoperasikan komputer hingga pemanfaatan internet.

Keunggulan global tersebut sejalan karena diera globalisasi seperti saat ini diperlukan: kemampuan peserta didik untuk menguasai bahasa inggris dan penggunaan TIK agar dapat mengikuti perkembangan IPTEK dewasa ini. Pendidikan berbasis keunggulan lokal dan global adalah pendidikan yang memanfaatkan keunggulan lokal dan kebutuhan daya saing global dalam aspek ekonomi, budaya, bahasa, teknologi informasi dan komunikasi, ekologi dan lain-lain yang bermanfaat untuk pengembangan kompetensi peserta didik.

 

 

BAB IV

KURIKULUM MERDEKA

 

Kurikulum merdeka adalah kurikulum pembelajaran intrakurikuler yang beragam yang mengacu pada pendekatan bakat dan minat di mana konten akan lebih optimal agar peserta didik memiliki cukup waktu untuk mendalami konsep dan menguatkan kompetensi.

Kurikulum Merdeka pada satuan pendidikan sebagai opsi tambahan dalam rangka melakukan pemulihan pembelajaran dalam kondisi pandemi COVID-19 yang menyebabkan banyaknya kendala dalam proses pembelajaran di satuan Pendidikan yang memberikan dampak yang cukup signifikan

Kurikulum 2013 yang digunakan pada masa sebelum pandemi menjadi satu satuanya kurikulum yang digunakan satuan pendidikan dalam pembelajaran, selama pandemi Covid-19 Kurikulum 2013 disederhanakan menjadi kurikulum darurat yang memberikan kemudahan bagi satuan pendidikan dalam mengelola pembelajaran jadi lebih mudah dengan substansi materi yang esensial

Kurikulum Merdeka menjadi angin segar bagi satuan pendidikan dalam upaya perbaikan dan pemulihan pembelajaran selama masa  pandemi Covid-19.

 

  1. Struktur Kurikulum Merdeka

Madrasah dapat mengorganisasikan muatan pembelajaran intrakurikuler dan pembelajaran berbasis proyek secara terpadu atau simultan. Dalam kaitan ini madrasah dapat menggunakan atau memilih pendekatan mata pelajaran atau tematik secara bebas sesuai kebutuhan pembelajaran siswa yang diprogramkan. 

Bentuk pembelajaran dapat dilakukan secara kolaboratif beberapa mata pelajaran dalam mendukung satu tema yang di dalamnya dikelola melalui pembelajaran berbasis proyek, sehingga capaian intrakurikuler dapat diwujudkan sekaligus penguatan karakter Pelajar Pancasila.

Struktur kurikulum merdeka pada MA dan MAK secara umum terbagi menjadi 2 (dua), yaitu pembelajaran instrakurikuler dan pembelajaran berbasis proyek untuk penguatan karakter profil pelajar pancasila. Namun dalam implementasinya di madrasah pembelajaran intrakurikuler dan pembelajaran berbasis proyek dapat dilaksanakan sebagai satu kesatuan, bahkan memungkinkan diselenggarakan lintas mata pelajaran pada MA/MAK atau lintas aspek perkembangan anak pada RA.

Struktur kurikulum merdeka pada jenjang Madrasah Aliyah (MA) secara umum terbagi menjadi 2 (dua), yaitu Fase E dan Fase F

  1. Fase E untuk kelas X;

Mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam dan Ilmu Pengetahuan Sosial di kelas X MA tidak dipisahkan menjadi mata pelajaran yang lebih spesifik. Namun demikian, satuan pendidikan dapat menentukan bagaimana muatan pelajaran diorganisasi. 

Pengorganisasian pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam dan Ilmu Pengetahuan Sosial dapat dilakukan melalui beberapa pendekatan sebagai berikut:

  1. mengajarkan muatan Ilmu Pengetahuan Alam atau Ilmu Pengetahuan Sosial secara terintegrasi;
  2. mengajarkan muatan Ilmu Pengetahuan Alam atau Ilmu Pengetahuan Sosial secara bergantian dalam blok waktu yang terpisah; atau
  3. mengajarkan muatan Ilmu Pengetahuan Alam atau Ilmu Pengetahuan Sosial secara paralel, dengan JP terpisah seperti mata pelajaran yang berbeda-beda, diikuti dengan unit pembelajaran inkuiri yang mengintegrasikan muatan pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam atau Ilmu Pengetahuan Sosial tersebut.
  1. Fase F untuk kelas XI dan kelas XII.

Fase F untuk kelas XI dan kelas XII, struktur mata pelajaran dibagi menjadi 6 (enam) kelompok utama, yaitu:

  1. kelompok mata pelajaran umum Setiap MA wajib membuka atau mengajarkan seluruh mata pelajaran dalam kelompok ini dan wajib diikuti oleh semua peserta didik MA.
  2. kelompok mata pelajaran agama Setiap MA wajib menyediakan paling sedikit 4 (empat) mata pelajaran dalam kelompok ini. kelompok mata pelajaran Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (MIPA) Setiap MA wajib menyediakan paling sedikit 3 (tiga) mata pelajaran dalam kelompok ini.
  3. kelompok mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial Setiap MA wajib menyediakan paling sedikit 3 (tiga) mata pelajaran dalam kelompok ini. kelompok mata pelajaran Bahasa dan Budaya Kelompok mata pelajaran ini dibuka sesuai dengan sumber daya yang tersedia di MA.
  4. kelompok mata pelajaran Vokasi dan Prakarya Kelompok mata pelajaran Vokasi dan Prakarya dibuka sesuai dengan sumber daya yang tersedia di MA.

STRUKTUR KURIKULUM MERDEKA

 No

Mata Pelajaran 

Alokasi Waktu Per Tahun (pekan)

X

XI

XII

 Kelompok Mata Pelajaran Umum

  1. Pendidikan Agama Islam*

72 (2)

72 (2)

64 (2)

  1. Al-Qur’an Hadis

72 (2)

72 (2)

64 (2)

  1. Akidah Akhlak

72 (2)

72 (2)

64 (2)

  1. Fiqih

72 (2)

72 (2)

64 (2)

  1. SKI

72 (2)

72 (2)

64 (2)

  1. Bahasa Arab

144 (2)

72 (2)

 

  1. Pendidikan Pancasila

72 (2)

72 (2)

64 (2)

  1. Bahasa Indonesia

108 (3)

108 (3)

108 (3)

  1. Matematika

108 (3)

108 (3)

108 (3)

  1. Ilmu Pengetahuan Alam: Fisika, Kimia, Biologi

216 (6)

 

 

  1. Ilmu Pengetahuan Sosial: Sosiologi, Ekonomi, Sejarah, Geografi

288 (8)

 

 

  1. Bahasa Inggris

72 (2)

72 (2)

64 (2)

  1. Pendidikan Jasmani Olahragi Dan Kesehatan

72 (2)

72 (2)

64 (2)

  1. Sejarah

72 (2)

72 (2)

64 (2)

  1. Seni Dan Budaya ***
  1. Seni Musik
  2. Seni Rupa
  3. Seni Teater
  4. Seni Tari

72 (2)

72 (2)

64 (2)

  1. Muatan Lokal

72 (2)

72 (2)

64 (2)

Kelompok Mata Pelajaran Pilihan

Kelompok Mata Pelajaran Agama

 

 

 

  1. Ilmu Tafsir

 

792 (22)

704 (22)

  1. Ilmu Hadis
  1. Bahasa Arab
  1. Usul Fikih

Kelompok Mata Pelajaran MIPA

  1. Biologi
  1. Kimia
  1. Fisika

 

 

 

  1. Informatika
  1. Matematika Tingkat Lanjut

Kelompok Mata Pelajaran IPS

  1. Sosiologi
  1. Ekonomi
  1. Geografi
  1. Antropologi

Kelompok Mata Pelajaran Bahasa dan Budaya

  1. Bahasa Indonesia tingkat lanjut
  1. Bahasa Inggris tingkat lanjut
  1. Bahasa Korea
  1. Bahasa Arab
  1. Bahasa Mandarin
  1. Bahasa Jepang
  1. Bahasa Jerman
  1. Bahasa Prancis

Kelompok Mata Pelajaran Kelompok Vokasi dan Prakarya

  1. Prakarya dan kewirausahaan (budidaya, kerajinan, rekayasa atau pengolahan) *****

Total per tahun*******

1584 (44)

1800 (51)

1624 (51)

 

 

 

BAB V

KALENDER PENDIDIKAN

 

Kalender pendidikan adalah pengaturan waktu untuk kegiatan pembelajaran peserta didik selama satu Tahun Ajaran. Kalender pendidikan mencakup permulaan Tahun Ajaran, minggu efektif belajar, waktu pembelajaran efektif dan hari libur.

Setiap permulaan awal Tahun Ajaran, Madrasah menyusun kalender pendidikan untuk mengatur waktu kegiatan pembelajaran selama satu tahun ajaran, mencakup permulaan Tahun Ajaran, minggu efektif belajar, waktu pembelajaran efektif dan hari libur.

Pengaturan waku belajar mengacu kepada standar isi dan disesuaikan dengan kebutuhan daerah, karakteristik Madrasah, kebutuhan peserta didik dan masyarakat serta ketentuan dari pemerintah atau pemerintah daerah. Beberapa aspek penting yang perlu diperhatikan dalam menyusun kalender pendidikan sebagai berikut:

  1. Pengaturan Permulaan Tahun Ajaran adalah waktu dimulainya kegiatan pembelajaran pada awal Tahun Ajaran pada setiap satuan pendidikan. Permulaan Tahun Ajaran telah ditetapkan oleh pemerintah yaitu pada bulan Juli (12 Juli 2021) setiap tahun dan berakhir pada bulan Juni tahun berikutnya.
  2. Jumlah Minggu Efektif Belajar Selama Satu Tahun Ajaran

 

Semester Gasal

  1. Jadwal Minggu dalam Satu Semester

No

Nama Bulan

Jumlah Minggu

Minggu

Keterangan

Efektif

Tidak Efektif

1

Juli 2022

4

3

1

-

2

Agustus 2022

5

5

0

-

3

September 2022

5

4

0

-

4

Oktober 2022

4

4

0

-

5

November 2022

4

3

1

-

6

Desember 2022

4

0

4

-

Jumlah

25

19

6

 

 

  1. Jumlah Minggu Efektif

Jumlah Minggu Efektif = Jumlah minggu dalam semester – jumlah minggu tidak efektif

Jumlah Minggu Efektif = 25 minggu – 6 minggu

Jumlah Minggu Efektif = 19 minggu

 

Semester Genap

  1. Jadwal Minggu dalam Satu Semester

No

Nama Bulan

Jumlah Minggu

Minggu

Keterangan

Tidak Efektif

Efektif

1

Januari 2022

4

0

4

-

2

Februari  2022

4

0

4

-

3

Maret  2022

5

1

4

-

4

April  2022

4

4

0

-

5

Mei  2022

4

2

2

-

6

Juni  2022

5

3

2

-

Jumlah

26

10

16

 

 

 

 

  1. Jumlah Minggu Efektif

Jumlah Minggu Efektif = Jumlah minggu dalam semester – jumlah minggu tidak efektif

Jumlah Minggu Efektif = 26 minggu – 10 minggu

Jumlah Minggu Efektif = 16 minggu

 

URAIAN KALENDER PENDIDIKAN MADRASAH

No

Tanggal

Uraian Kegiatan

 
 

1

17 Juli 2023

Hari pertama masuk Madrasah TP 2023/2024

 

2

17 - 22 Juli 2023

Rentang waktu MATSAMA

 

3

19 Juli 2023

Tahun Baru Islam 1445 H

 

4

17 Agustus 2023

HUT Kemerdekaan RI

 

5

28 September 2023

Maulid Nabi Muhammad SAW

 

6

27 November - 9 Des 2023

Asesmen Sumatif Akhir Semester Ganjil

 

7

22 Desember 2023

Pembagian rapor Semester Ganjil (5 hari kerja)

 

8

23 Desember 2023

Pembagian rapor Semester Ganjil (6 hari kerja)

 

9

25 - 26 Desember 2023

Hari Raya Natal dan Cuti Bersama

 

10

25 - 30 Desember 2023

Libur pembelajaran semester ganj

 

11

1 Januari 2024

Tahun Baru Masehi

 

12

2 Januari 2024

Awal masuk semester genap TP 2023/2024

 

13

3 Januari 2024

HAB Kementerian Agama

 

14

8 Februari 2024

 Isra Mikraj Nabi Muhammad SAW

 

15

10 Februari 2024

Tahun baru Imlek

 

16

11 Maret 2024

Hari Raya Nyepi

 

17

18 Maret - 6 April 2024

Perkiraan rentang waktu Asesmen Madrasah jenjang MA/MAK

 

18

29 Maret 2024

Wafat Yesus Kristus

 

19

31 Maret 2024

Hari Paskah

 

20

10 - 11 April 2024

Hari raya Idul Fitri 1445 H

 

21

1 Mei 2024

Hari Buruh

 

22

9 Mei 2024

Kenaikan Yesus Kristus 

 

23

23 Mei 2024

Hari Raya Waisak

 

24

27 Mei - 8 Juni 2024

Asesmen Sumatif Akhir Semester Genap

 

25

1 Juni 2024

Hari Lahir Pancasila

 

26

17 Juni 2023

Hari Raya Idul Adha 1445 H

 

27

21 Juni 2024

Pembagian rapor semester genap (5 hari kerja)

 

28

22 Juni 2024

Pembagian rapor semester genap (6 hari kerja)

 

29

24 Juni - 13 Juli 2024

Libur pembelajaran akhir tahun pelajaran

 

 

 

Jumlah Peserta Didik[edit]

Rekap siswa 3 tahun terakhir

No.

Jumlah siswa/Tahun

Laki-laki

Perempuan

Jumlah

1.

2021/2022

43

29

72

2.

2022/2023

44

22

66

3.

2023/2024

51

26

77

 

                                                                                                            Bola, 24 Oktober 2023

                                                                                                            Kepala MAS Bola

 

 

                                                                                                            Sehat Mahulauw, SE

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

DATA SISWA MA SWASTA BOLA TAHUN PELAJARAN 2023/2024

 

NO

NISN

NAMA SISWA

TEMPAT & TGL LAHIR

JK

KELAS

ALAMAT

DATA ORANG TUA

DESA/KEL

PROV

KAB

KEC

AYAH

ALAMAT

IBU

1

0075562611

LA ODE SUCIPTO

RANO

2007-05-11

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE SAMDIN

BOLA

SUHAIDA

2

0087029157

ZAMRIANTI

LAMPANAIRI

2008-10-13

P

10

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

RUSLAN SIHU

 BOLA

SARMILA

3

0088999829

YUKI HIDAYAT

BUTON

2008-02-27

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

YAYAT

BOLA

RUSNIAR

4

0089153415

WA ODE AFRIANI

RANO

2008-04-22

P

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE ALI RAHIM

BOLA

SUPIATI

5

0074471430

VIRLIANA

RANO

2007-11-20

P

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA USMAN

BOLA

WA CENA

6

0074737674

NUR ALAM SAPUTRA

RANO

2007-09-25

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA LIYLI

BOLA

ARIANI

7

0087337668

M. NADZIR ASSAYYID

RANO

2008-02-24

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA JUSRI

BOLA

WA AMLIA

8

0083286604

LA ODE AMAR RAIHAN

KAKENAUWE

2008-04-10

L

10

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE RAJAWALI

LAMPANAIRI

MUSRIFA

9

0066511559

LA ODE HENDRI JAYA

RANO

2006-05-08

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE JAUDU, S.AG

BOLA

MULIATI

10

0085668110

FITRIANI

RANO

2008-12-31

P

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

SAHARUDIN

BOLA

WA ODE ALIANA

11

0089017622

ARDIANSYAH

KAKENAUWE II

2008-07-16

L

10

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

HUSLIN

BOLA

SATIA

12

0085924058

AGUNG RAMADHAN

RANO

2008-09-09

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ARMAN

BOLA

WA ODE RAHAMA

13

0082609157

ALFAN

RANO

2008-12-02

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

MUHTAR

BOLA

SULIANI

14

0065465707

FERA

NDAULI

2006-09-18

P

10

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

-

 , , , , ,

WA ALIANI

15

0086656003

MUHAMMAD IMAM SALAM

BAUBAU

2008-04-22

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

-

 , , , , ,

WA ODE SITIRIANTI

16

0082639634

YENI

RANO

2008-06-09

P

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA SAHARUDIN

BOLA

FATMA

17

0073476873

WANDA SRI LANTIK

KAKENAUWE

2007-07-07

P

10

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

AHMAD SUMARYO

BOLA

WA ODE NURHADIA

18

0081894729

WA ODE RESTIANA PUTRI

RANO

2008-02-02

P

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE KAHARUDDIN

BOLA

WA UNA

19

0078018368

SUFARDIN BARNO

RANO

2007-06-01

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA TADIUN

BOLA

WA MASRATI

20

0076653664

SYAWALUDIN

RANO

2007-10-22

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA MAHUDI

BOLA

ROSMAWATI

21

0083507449

M. NADZAR ASSAYYID

RANO

2008-02-24

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA JUSRI

BOLA

WA AMLIA

22

0084357694

MUKRAMIN

RANO

2008-02-11

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODA

BOLA

SURIANI

23

0081297239

LM. NAZRIN IHRAM

RANO

2008-11-21

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE KAMARUDIN

BOLA

ARIANA S

24

0079004621

LA ODE YUSDIN ALTANI

KAKENAUWE

2007-02-09

L

10

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE ALTANI

BOLA

WA TATI

25

0088176678

LA ODE FAHRIL HIDAYAT

MASIRI

2008-05-15

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE RIDWAN

BOLA

WA ODE HAULIA

26

0084820370

LA ODE ZULFIKAR

RANO

2009-06-24

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE SABARUDIN

BOLA

WA DEWIA

27

0081814438

LA ODE ARSAN

KAKENAUWE

2008-01-21

L

10

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE JALIL

LAMPANAIRI

WA ODE RUDIANA

28

0081013732

LA ODE MUH. DIYAS

RANO

2008-08-07

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE JAUDU, S.AG

BOLA

MULIATI

29

0074151539

FAJAR NUR ILAHI

RANO

2007-09-15

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

HAERUDDIN

LAMPANAIRI

WA NINA

30

0079476872

FIRA FAURA FIORETA

PANTAI JODOH

2007-06-30

P

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

RAHMAN

BOLA

WA PINO

 

JUMLAH LAKI-LAKI

21

 

 

 

JUMLAH PEREMPUAN

9

 

 

 

JUMLAH LAKI-LAKI + PEREMPUAN

30

 

 

1

63257309

AFRIZAL

RANO

2006-11-13

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA KISA

BOLA

ESMA WATI

2

0043508734

RAHMAT ILAHI

RANO

2004-12-03

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

SAHARUDIN

BOLA

WA ODE ALIANA

3

0057277225

SAIFRAN

G U

2005-01-13

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA AMBO

BOLA

WA ALIWINA

4

0052103746

LA ODE DINO

RANO

2005-10-05

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE KAHARUDDIN

BOLA

WA UNA

5

0077984042

WA ODE DINI SOFIA

RANO

2007-01-02

P

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE SAMIUN

BOLA

WA MUJA

6

0064731983

M. FARIL AL FARISYI

RANO

2006-04-29

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

RUDIANI

BOLA

MARIANA

7

0073752597

LA RAMAN SAMPALU

KAKENAUWE

2007-07-17

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA DJAMALUDI

LAMPANAIRI

WA ODE ASRI

8

0069900963

WA ODE ZALMAWATI

NDAULI

2006-11-03

P

11

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

La Ode Basiri

BANGUN

WA BINTANGI

9

0077302214

LISTA

NDAULI

2007-05-11

P

11

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

Karman

BANGUN

MALINDA

10

0076028621

LAODE FARHAN

SORONG

2007-02-15

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

La Ode Baharudin

BOLA

INDRA YANTI

11

0066201175

DEVIANI

NDAULI

2006-02-03

P

11

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

Nasiudin

BANGUN

WA NAIMA

12

3074551351

HARMIN

RANO

2007-07-15

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

RABI

BOLA

WA RITA

13

0063687503

MUHAMMAD FARID

MAJAPAHIT

2006-10-01

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

ARIFIN

BOLA

DASTIA

14

0039363653

RUSLAN

MOPAANO

2003-12-08

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

AMIR SUTOMO

BOLA

WA ODE YAMBE

15

3072194373

WA ODE YUFITA

RANO

2007-01-12

P

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE JABA

BOLA

WA ODE SUMIANA

16

0061370758

WA DELPI

BAHARI

2006-09-12

P

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA SADI

BOLA

WA DOBE

17

0056934083

SARFINA

KAKENAUWE

2005-12-19

P

11

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA JUNAIDIN

LAMPANAIRI

WA RINI

18

0061581655

LA ODE ARNIS

RANO

2006-06-10

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE NASIR

BOLA

WA ODE MUSNIA

19

0078878446

ROSMINI

RANO

2007-08-28

P

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA MUHAMAD

BOLA

WA ODE ATIMI

20

0073173814

ARDIN

BAHARI

2007-01-27

L

11

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA CARI

LAMPANAIRI

WA RIDA

21

0072516431

M. RIZKY

BAU-BAU

2007-07-22

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA SIDI

BOLA

WA ARBIA

22

0056869771

LA ALTIN

RANO

10/26/2005

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA JATIU

BOLA

WA ULIANI

23

0083128973

MOH. SAFAR

RANO

1/12/2008

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

HARTONO

BOLA

FILIANI

24

0071603610

RASYA ARSIT

RANO

3/20/2007

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE ARJUN

BOLA

ROSITA DEWI

24

 

LA ODE RAMDAN

RANO

6/18/2006

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE MASIU

BOLA

ENDANG

 

JUMLAH SISWA PEREMPUAN

8

 

 

 

 

 

 

 

 

 

JUMLAH SISWA LAKI-LAKI

17

 

 

 

 

 

 

 

 

 

JUMLAH SISWA LAKI-LAKI + PEREMPUAN

25

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

NO

NISN

NAMA SISWA

TEMPAT & TGL LAHIR

JK

KELAS

ALAMAT

DATA ORANG TUA

DESA/KEL

PROV

KAB

KEC

AYAH

ALAMAT

IBU

1

0044274665

ILMAN

RANO

2004-08-19

L

12

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA SIRI

BOLA

WA SAHALIMA

2

0059812616

LA ODE DENI DARUSMAN

RANO

2005-09-06

L

12

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE ROSMAN

BOLA

MASTIA

3

0038448299

LA ODE NARLIN

BANGKA

2007-01-14

L

12

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE NAMRIN

LAMPANAIRI

WA ODE ATI

4

0069883541

ASRIFAN

RANO

2006-08-01

L

12

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

ADESAN

BOLA

WA ODE JAKIA

5

0068131865

WA ODE AFIFA

RANO

2006-07-07

P

12

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE HASIMIN

BOLA

WA ODE SARINA

6

0064910670

WA ODE NUR ASFA

RANO

2006-07-29

P

12

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE DAHLAN

BOLA

WA ODE NURSIDA

7

0069681945

WA ODE CITRA FATIMA

RANO

2006-07-21

P

12

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE ANYONG

BOLA

WA ODE NAPSIA

8

0067539455

ULIL IMRIANI

RANO

2005-12-05

P

12

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

HAERUDDIN

LAMPANAIRI

WA NINA

9

0057145482

FAHRIL

KAINDEA

2006-06-19

L

12

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE BODI

BOLA

WA BEU

10

0062798503

A. ZULHAM RAMADHAN

JAYAPURA

2006-10-13

L

12

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA RAHIDI

BOLA

WA NURHAIDA

11

0054563044

YUS DAYANTI

NDAULI

2005-11-22

P

12

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

Rusli

BANGUN

WA DARUWIA

12

0066029112

M. YUSRIL H. AROBI

DOLIK

2006-03-03

L

12

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

HARIS E. AROBI

SAYOANG

RUSWATI

13

0069065793

MUHAMAD RIFAIN

RANO

2006-01-09

L

12

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

SAMIUN ALIM

BOLA

WA UMU

14

0056612565

DARMIN

KAKENAUWE

2005-03-14

L

12

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA PAI

LAMPANAIRI

MARLINA

15

0066362250

HIRDAN ADI

KAKENAUWE

2006-06-08

L

12

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

HARDI KAMARU

LAMPANAIRI

KARMILA ODE

16

0048114696

SAFITRA

KAKENAUWE

2004-11-11

P

12

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA JUNAIDIN

LAMPANAIRI

WA RINI

17

0066979443

LA KIRAN

PANTAI JODOH

2006-02-22

L

12

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

RAHMAN

 BOLA

WA ODE KORIANI

18

0048466911

LA RISMAN

PANTAI JODOH

2004-10-01

L

12

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ALIMIN

BOLA

WA SAMSIA

19

0066526771

SARNITA

KAKENAUWE

2006-06-05

P

12

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA MANDE

LAMPANAIRI

WA ELU

20

0059259681

LA AZUARI

PANTAI JODOH

2005-05-23

L

12

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA NURLIA

BOLA

WA IWATI

21

0061934087

FEBRIANTI

LAMPANAIRI

2006-02-15

P

12

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

Ruslan Sihu

BOLA

SARMILA

22

0058804578

SARTITA SAMAL

NAMBO

2005-07-11

P

12

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

Haris Samal

BANGUN

SUHURIA

 

JUMLAH SISWA LAKI-LAKI

13

 

 

 

 

 

 

 

 

 

JUMLAH SISWA PEREMPUAN

9

 

 

 

 

 

 

 

 

 

JUMLAH SISWA LAKI-LAKI + PEREMPUAN

22

 

 

 

 

 

 

 

 

KELAS 10

LAKI-LAKI

21

30

PEREMPUAN

9

KELAS 11

LAKI-LAKI

17

25

PEREMPUAN

8

KELAS 12

LAKI-LAKI

12

22

PEREMPUAN

9

                                                           

Bola,  24  Oktober 2023

                                                            Kepala Sekolah MAS Bola

 

 

                                                            Sehat Mahulauw, SE

 

 

DATA SISWA MA SWASTA BOLA

TAHUN PELAJARAN 2022/2023

 

NO

NISN

NAMA SISWA

TEMPAT & TGL LAHIR

JK

KELAS

ALAMAT

DATA ORANG TUA

DESA/KEL

PROV

KAB

KEC

AYAH

ALAMAT

IBU

1

63257309

AFRIZAL

RANO

2006-11-13

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA KISA

BOLA

ESMA WATI

2

0043508734

RAHMAT ILAHI

RANO

2004-12-03

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

SAHARUDIN

BOLA

WA ODE ALIANA

3

0057277225

SAIFRAN

G U

2005-01-13

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA AMBO

BOLA

WA ALIWINA

4

0052103746

LA ODE DINO

RANO

2005-10-05

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE KAHARUDDIN

BOLA

WA UNA

5

0077984042

WA ODE DINI SOFIA

RANO

2007-01-02

P

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE SAMIUN

BOLA

WA MUJA

6

0064731983

M. FARIL AL FARISYI

RANO

2006-04-29

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

RUDIANI

BOLA

MARIANA

7

0073752597

LA RAMAN SAMPALU

KAKENAUWE

2007-07-17

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA DJAMALUDI

LAMPANAIRI

WA ODE ASRI

8

0069900963

WA ODE ZALMAWATI

NDAULI

2006-11-03

P

10

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

La Ode Basiri

BANGUN

WA BINTANGI

9

0077302214

LISTA

NDAULI

2007-05-11

P

10

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

Karman

BANGUN

MALINDA

10

0076028621

LAODE FARHAN

SORONG

2007-02-15

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

La Ode Baharudin

BOLA

INDRA YANTI

11

0066201175

DEVIANI

NDAULI

2006-02-03

P

10

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

Nasiudin

BANGUN

WA NAIMA

12

3074551351

HARMIN

RANO

2007-07-15

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

RABI

BOLA

WA RITA

13

0063687503

MUHAMMAD FARID

MAJAPAHIT

2006-10-01

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

ARIFIN

BOLA

DASTIA

14

0039363653

RUSLAN

MOPAANO

2003-12-08

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

AMIR SUTOMO

BOLA

WA ODE YAMBE

15

3072194373

WA ODE YUFITA

RANO

2007-01-12

P

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE JABA

BOLA

WA ODE SUMIANA

16

0061370758

WA DELPI

BAHARI

2006-09-12

P

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA SADI

BOLA

WA DOBE

17

0056934083

SARFINA

KAKENAUWE

2005-12-19

P

10

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA JUNAIDIN

LAMPANAIRI

WA RINI

18

0061581655

LA ODE ARNIS

RANO

2006-06-10

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE NASIR

BOLA

WA ODE MUSNIA

19

0078878446

ROSMINI

RANO

2007-08-28

P

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA MUHAMAD

BOLA

WA ODE ATIMI

20

0073173814

ARDIN

BAHARI

2007-01-27

L

10

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA CARI

LAMPANAIRI

WA RIDA

21

0072516431

M. RIZKY

BAU-BAU

2007-07-22

L

10

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA SIDI

BOLA

WA ARBIA

 

JUMLAH SISWA PEREMPUAN

8

 

 

 

 

 

 

 

 

 

JUMLAH SISWA LAKI-LAKI

13

 

 

 

 

 

 

 

 

 

JUMLAH SISWA LAKI-LAKI + PEREMPUAN

21

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

NO

NISN

NAMA SISWA

TEMPAT & TGL LAHIR

JK

KELAS

ALAMAT

DATA ORANG TUA

DESA/KEL

PROV

KAB

KEC

AYAH

ALAMAT

IBU

1

0044274665

ILMAN

RANO

2004-08-19

L

11

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA SIRI

BOLA

WA SAHALIMA

2

0059812616

LA ODE DENI DARUSMAN

RANO

2005-09-06

L

11

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE ROSMAN

BOLA

MASTIA

3

0038448299

LA ODE NARLIN

BANGKA

2007-01-14

L

11

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE NAMRIN

LAMPANAIRI

WA ODE ATI

4

0069883541

ASRIFAN

RANO

2006-08-01

L

11

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

ADESAN

BOLA

WA ODE JAKIA

5

0068131865

WA ODE AFIFA

RANO

2006-07-07

P

11

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE HASIMIN

BOLA

WA ODE SARINA

6

0064910670

WA ODE NUR ASFA

RANO

2006-07-29

P

11

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE DAHLAN

BOLA

WA ODE NURSIDA

7

0069681945

WA ODE CITRA FATIMA

RANO

2006-07-21

P

11

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE ANYONG

BOLA

WA ODE NAPSIA

8

0067539455

ULIL IMRIANI

RANO

2005-12-05

P

11

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

HAERUDDIN

LAMPANAIRI

WA NINA

9

0057145482

FAHRIL

KAINDEA

2006-06-19

L

11

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE BODI

BOLA

WA BEU

10

0062798503

A. ZULHAM RAMADHAN

JAYAPURA

2006-10-13

L

11

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA RAHIDI

BOLA

WA NURHAIDA

11

0054563044

YUS DAYANTI

NDAULI

2005-11-22

P

11

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

Rusli

BANGUN

WA DARUWIA

12

0069065793

MUHAMAD RIFAIN

RANO

2006-01-09

L

11

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

SAMIUN ALIM

BOLA

WA UMU

13

0056612565

DARMIN

KAKENAUWE

2005-03-14

L

11

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA PAI

LAMPANAIRI

MARLINA

14

0066362250

HIRDAN ADI

KAKENAUWE

2006-06-08

L

11

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

HARDI KAMARU

LAMPANAIRI

KARMILA ODE

15

0048114696

SAFITRA

KAKENAUWE

2004-11-11

P

11

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA JUNAIDIN

LAMPANAIRI

WA RINI

16

0066979443

LA KIRAN

PANTAI JODOH

2006-02-22

L

11

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

RAHMAN

 BOLA

WA ODE KORIANI

17

0048466911

LA RISMAN

PANTAI JODOH

2004-10-01

L

11

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ALIMIN

BOLA

WA SAMSIA

18

0066526771

SARNITA

KAKENAUWE

2006-06-05

P

11

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA MANDE

LAMPANAIRI

WA ELU

19

0059259681

LA AZUARI

PANTAI JODOH

2005-05-23

L

11

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA NURLIA

BOLA

WA IWATI

20

0061934087

FEBRIANTI

LAMPANAIRI

2006-02-15

P

11

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

Ruslan Sihu

BOLA

SARMILA

21

0058804578

SARTITA SAMAL

NAMBO

2005-07-11

P

11

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

Haris Samal

BANGUN

SUHURIA

 

JUMLAH SISWA LAKI-LAKI

12

 

 

 

 

 

 

 

 

 

JUMLAH SISWA PEREMPUAN

9

 

 

 

 

 

 

 

 

 

JUMLAH SISWA LAKI-LAKI + PEREMPUAN

21

 

 

 

 

 

 

 

 

                                   

 

 

 

NO

NISN

NAMA SISWA

TEMPAT & TGL LAHIR

JK

KELAS

ALAMAT

DATA ORANG TUA

DESA/KEL

PROV

KAB

KEC

AYAH

ALAMAT

IBU

1

0038139598

ALAMI

NDAULI

2003-12-09

L

12

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

 

 

 

2

0041206774

ALWIN

NDAULI

2004-02-23

L

12

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

 

 

 

3

3043836992

DANIL

RANO

2004-09-28

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

4

0043721345

FAHMAN

RANO

2004-08-19

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

5

0052168011

FARIS RANO

SAWA

2005-02-18

L

12

SAWA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

6

0052169800

FARLIN

NDAULI

2003-07-28

L

12

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

 

 

 

7

0056792023

FERDIANSYAH

PANTAI JODOH

2005-09-12

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

8

0056304661

HAYADIN HASNANDA

KAKENAUWE

2005-06-22

L

12

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

9

0039256234

HERFIN

LANDE

2003-04-20

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

10

0041544164

LA DIMAN

RANO

2004-08-20

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

11

0058845762

LA MANSUR

PANTAI JODOH

2005-02-20

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

12

0059783740

LA ODE ALAN

RANO

2005-11-02

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

13

0048059721

LA ODE ARQAM

RANO

2004-07-04

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

14

0044642156

LD. ISWANTO

RANO

2004-02-27

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

15

0059674557

LUKMAN

RANO

2005-01-27

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

16

0057483024

MIRNAWATI

KAKENAUWE

2005-04-09

P

12

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

17

0059930755

MUHAMMAD IBNU SABIR

BAU-BAU

2005-09-07

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

18

0044742532

RISAL

RANO

2004-07-01

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

19

0048115168

SERLI HAMSA

RANO

2004-08-15

P

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

20

0052108336

SERLIANA

RANO

2005-07-25

P

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

21

0057033781

WA ALIYA

PANTAI JODOH

2004-11-09

P

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

22

0056114312

WA ODE ZILAN

RANO

2005-07-24

P

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

23

0046909555

ZAINUDDIN

PANTAI JODOH

2004-09-02

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

24

0048439309

ZULFAN

NDAULI

2004-09-28

L

12

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

 

 

 

JUMLAH SISWA LAKI-LAKI

19

 

 

 

 

 

 

 

 

JUMLAH SISWA PEREMPUAN

5

 

 

 

 

 

 

 

 

JUMLAH SISWA LAKI-LAKI + PEREMPUAN

24

 

 

 

 

 

 

 

 

                                       

 

KELAS 10

LAKI-LAKI

13

21

PEREMPUAN

8

KELAS 11

LAKI-LAKI

12

21

PEREMPUAN

9

KELAS 12

LAKI-LAKI

19

24

PEREMPUAN

5

TOTAL

66

 

                                                            Bola, 24 Oktober 2023

                                                            Kepala Sekolah MAS Bola

 

 

 

                                                            Sehat Mahulauw, SE

 

 

 

DATA SISWA MA SWASTA BOLA

TAHUN PELAJARAN 2021/2022

NO

NISN

NAMA SISWA

TEMPAT & TGL LAHIR

JK

KELAS

ALAMAT

DATA ORANG TUA

 

 

   

DESA/KEL

PROV

KAB

KEC

AYAH

ALAMAT

IBU

1

0044274665

ILMAN

RANO

2004-08-19

L

10

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA SIRI

BOLA

WA SAHALIMA

2

0059812616

LA ODE DENI DARUSMAN

RANO

2005-09-06

L

10

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE ROSMAN

BOLA

MASTIA

3

0038448299

LA ODE NARLIN

BANGKA

2007-01-14

L

10

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE NAMRIN

LAMPANAIRI

WA ODE ATI

4

0069883541

ASRIFAN

RANO

2006-08-01

L

10

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

ADESAN

BOLA

WA ODE JAKIA

5

0068131865

WA ODE AFIFA

RANO

2006-07-07

P

10

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE HASIMIN

BOLA

WA ODE SARINA

6

0064910670

WA ODE NUR ASFA

RANO

2006-07-29

P

10

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE DAHLAN

BOLA

WA ODE NURSIDA

7

0069681945

WA ODE CITRA FATIMA

RANO

2006-07-21

P

10

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE ANYONG

BOLA

WA ODE NAPSIA

8

0067539455

ULIL IMRIANI

RANO

2005-12-05

P

10

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

HAERUDDIN

LAMPANAIRI

WA NINA

9

0057145482

FAHRIL

KAINDEA

2006-06-19

L

10

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ODE BODI

BOLA

WA BEU

10

0062798503

A. ZULHAM RAMADHAN

JAYAPURA

2006-10-13

L

10

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA RAHIDI

BOLA

WA NURHAIDA

11

0054563044

YUS DAYANTI

NDAULI

2005-11-22

P

10

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

Rusli

BANGUN

WA DARUWIA

12

0069065793

MUHAMAD RIFAIN

RANO

2006-01-09

L

10

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

SAMIUN ALIM

BOLA

WA UMU

13

0056612565

DARMIN

KAKENAUWE

2005-03-14

L

10

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA PAI

LAMPANAIRI

MARLINA

14

0066362250

HIRDAN ADI

KAKENAUWE

2006-06-08

L

10

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

HARDI KAMARU

LAMPANAIRI

KARMILA ODE

15

0048114696

SAFITRA

KAKENAUWE

2004-11-11

P

10

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA JUNAIDIN

LAMPANAIRI

WA RINI

16

0066979443

LA KIRAN

PANTAI JODOH

2006-02-22

L

10

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

RAHMAN

 BOLA

WA ODE KORIANI

17

0048466911

LA RISMAN

PANTAI JODOH

2004-10-01

L

10

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA ALIMIN

BOLA

WA SAMSIA

18

0066526771

SARNITA

KAKENAUWE

2006-06-05

P

10

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA MANDE

LAMPANAIRI

WA ELU

19

0059259681

LA AZUARI

PANTAI JODOH

2005-05-23

L

10

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

LA NURLIA

BOLA

WA IWATI

20

0061934087

FEBRIANTI

LAMPANAIRI

2006-02-15

P

10

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

Ruslan Sihu

BOLA

SARMILA

21

0058804578

SARTITA SAMAL

NAMBO

2005-07-11

P

10

RANO

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

Haris Samal

BANGUN

SUHURIA

 

JUMLAH SISWA LAKI-LAKI

12

 

 

 

 

 

 

 

 

 

JUMLAH SISWA PEREMPUAN

9

 

 

 

 

 

 

 

 

 

JUMLAH SISWA LAKI-LAKI + PEREMPUAN

21

 

 

 

 

 

 

 

 

               

 

 

 

     

1

0038139598

ALAMI

NDAULI

2003-12-09

L

11

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

 

 

 

2

0041206774

ALWIN

NDAULI

2004-02-23

L

11

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

 

 

 

3

3043836992

DANIL

RANO

2004-09-28

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

4

0043721345

FAHMAN

RANO

2004-08-19

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

5

0052168011

FARIS RANO

SAWA

2005-02-18

L

11

SAWA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

6

0052169800

FARLIN

NDAULI

2003-07-28

L

11

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

 

 

 

7

0056792023

FERDIANSYAH

PANTAI JODOH

2005-09-12

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

8

0056304661

HAYADIN HASNANDA

KAKENAUWE

2005-06-22

L

11

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

9

0039256234

HERFIN

LANDE

2003-04-20

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

10

0041544164

LA DIMAN

RANO

2004-08-20

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

11

0058845762

LA MANSUR

PANTAI JODOH

2005-02-20

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

12

0059783740

LA ODE ALAN

RANO

2005-11-02

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

13

0048059721

LA ODE ARQAM

RANO

2004-07-04

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

14

0044642156

LD. ISWANTO

RANO

2004-02-27

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

15

0059674557

LUKMAN

RANO

2005-01-27

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

16

0057483024

MIRNAWATI

KAKENAUWE

2005-04-09

P

11

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

17

0059930755

MUHAMMAD IBNU SABIR

BAU-BAU

2005-09-07

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

18

0044742532

RISAL

RANO

2004-07-01

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

19

0048115168

SERLI HAMSA

RANO

2004-08-15

P

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

20

0052108336

SERLIANA

RANO

2005-07-25

P

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

21

0057033781

WA ALIYA

PANTAI JODOH

2004-11-09

P

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

22

0056114312

WA ODE ZILAN

RANO

2005-07-24

P

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

23

0046909555

ZAINUDDIN

PANTAI JODOH

2004-09-02

L

11

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

24

0048439309

ZULFAN

NDAULI

2004-09-28

L

11

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

 

 

 

JUMLAH SISWA LAKI-LAKI

19

 

 

 

 

 

 

 

 

JUMLAH SISWA PEREMPUAN

5

 

 

 

 

 

 

 

 

JUMLAH SISWA LAKI-LAKI + PEREMPUAN

24

 

 

 

 

 

 

 

 

               

 

 

 

     

1

0035546879

ASTINA RAHMA NGOFANGARE

JAYAPURA

2004-03-05

P

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

2

0048713416

FITRI CAHYANI

RANO

2004-05-25

P

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

3

0046275112

HASRINA

NAMBO

2004-04-25

P

12

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

 

 

 

4

3041795169

HIDAYAT NURWAHID

RANO

2004-02-15

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

5

0049321798

JUFRIN

RANO

2004-11-02

L

12

B

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

6

3044809401

KEZYA MENTARI

KOMBELI

2004-08-27

P

12

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

 

 

 

7

0048752426

KUSNAWATI

RANO

2004-12-05

P

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

8

0047652659

LA ODE AMRIN

KAKENAUWE

2004-07-13

L

12

LAMPANAIRI

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

9

0044418202

LA ODE ILHAM ADE PUTRA

NDAULI

2004-02-07

L

12

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

Julamu, S.Pd

 Bangun

Wa Ode Sumiati, S.Ag

10

0012661035

LA ODE MUHAMAD FAHRIL

RANO

2001-09-15

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

11

0047880761

LA ODE NANGGUNG LEO

RANO

2004-11-24

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

12

0031022648

LA ODE PARMAN

RANO

2003-03-11

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

13

3047708174

LA ODE RAMLIYONO

RANO

2004-10-20

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

14

0048653503

LA ODE SARLIN

RANO

2004-11-04

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

15

0047675271

LA ODE ZAINUDIN

RANO

2004-10-15

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

16

0044902742

M. YUSUF ALFARUQ

RANO

2004-01-20

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

17

0042940107

NOVITA SARI

RANO

2004-12-13

P

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

18

0049256225

RUSMAN

RANO

2004-01-03

L

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

19

0034602526

SARTIA

BAHARI

2003-07-13

P

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

20

0041245848

SITI NUZLINA

NAMBO

2004-10-28

P

12

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

 

 

 

21

0041645979

SRI DINDA TANTRI

RANO

2004-06-27

P

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

22

3025009314

WA ODE FIRNAWATI

RANO

2002-08-30

P

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

23

0048445918

WA ODE SELVIA

PANTAI JODOH

2004-06-08

P

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

24

0047276484

WA ODE SITI AFRIANI

RANO

2004-06-06

P

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

25

0045777675

WA ODE SITI NURFATMA

RANO

2004-04-03

P

12

BOLA

SULTRA

BUTON SELATAN

BATAUGA

 

 

 

26

0038139588

ZARWIAH

NDAULI

2003-03-04

P

12

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

 Nasiudin

Bangun 

Wa Naima

27

3049377481

ZUHARIA

NDAULI

2004-06-26

P

12

BANGUN

SULTRA

BUTON SELATAN

SAMPOLAWA

 La Dawa

 Bangun

 Wa Aisa

JUMLAH SISWA LAKI-LAKI

12

 

 

 

 

 

 

 

 

JUMLAH SISWA PEREMPUAN

15

 

 

 

 

 

 

 

 

JUMLAH SISWA LAKI-LAKI + PEREMPUAN

25

 

 

 

 

 

 

 

 

                               

                                                           

KELAS 10

LAKI-LAKI

12

21

PEREMPUAN

9

KELAS 11

LAKI-LAKI

19

24

PEREMPUAN

5

KELAS 12

LAKI-LAKI

12

25

PEREMPUAN

15

TOTAL

70

Bola, 24 Oktober 2023

                                                            Kepala Sekolah MAS Bola

 

 

 

                                                            Sehat Mahulauw, SE

 

MADRASAH DAN SEKOLAH YANG MENJADI POTENSI SISWA

 

Madrasah Aliyah Swasta Bola Kabupaten Batauga terletak di antara Kecamatan Sampolawa dan Kota Baubau. Madrasah Aliyah Swasta Bola merupakan madrasah Aliyah yang ada di Kabupaten Batauga.

Adapun sumber siswa Madrasah Aliyah Swasta Bola adalah pendaftar dari:

No.

Nama sekolah

Lulusan

1.

MtsN 4 Buton Selatan

122

2.

SMPN 2 Sampolawa

11

3.

SMPN 2 Batauga

1

4.

SMPN 3 Batauga

1

5.

MTsN 3 Buton Selatan

Siswa Pendaftar dari kabupaten lain

6.

MTsN 1 Pasarwajo

7.

SMP II Huamual Belakang

8.

PKBM Tarafu

9.

MTsN 2 Halsel

 

Lembaga Pendidikan formal Madrasah Aliyah Swasta Bola Kabupaten Batauga yang dinaungi oleh Yayasan Pendidikan Busoa yang menjadi tumpuan Pendidikan bagi generasi penduduk kecamatan tersebut. Dari data tersebut ketersediaan siswa yang akan mendaftar masuk ke Madrasah Aliyah Swasta Bola Kabupaten Batauga sudah mencukupi. Madrasah Aliyah Swasta Bola Kabupaten Batauga akan menjadi tempat belajar bagi anak-anak yang akan melanjutkan kesekolah Madrasah Aliyah. Jumlah siswa yang akan ditampung 90 di Madrasah Aliyah.

                                                                                                Bola, 24 Oktober 2023

                                                                                                Kepala MAS Bola

 

 

                                                                                                Sehat Mahulauw, SE

 

 

Jumlah dan kualifikasi GTK[edit]

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Sarana dan Prasarana pendidikan[edit]

BUKTI EKSISTENSI DATA SARPRAS

No.

Nama sarpras dan jumlah

Keterangan

Foto-foto

  1.  

2 bidang Gedung

Gedung berisi 5 ruang kelas

 

  1.  

1 ruang perpustakaan

Perpustakaan

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

  1.  

1 ruang BK

Ruang Bimbingan dan Konseling

 

 

 

 

  1.  

1 kantin sehat

Kantin sehat

 

 

 

  1.  

1 meja piket

Meja piket

 

 

 

 

  1.  

2 Toilet

Toilet

 

 

 

  1.  

1 Ruang Wakasek

Ruang Wakasek

 

 

 

  1.  

1 Tempat parkir

Tempat parkir

 

 

 

 

 

  1.  

1 Ruang Kepala Sekolah

Ruang Kepala Sekolah

 

 

 

  1.  

1 lapangan olahraga

Lapangan bola voli

 

 

 

 

  1.  

1 ruang TU

Ruang Tata Usaha

 

 

  1.  

1 Ruang Musalla

Ruang Musalla

 

 

 

  1.  

1 dapur sehat

Dapur

 

 

 

  1.  

1 taman bunga

Taman

 

 

  1.  

1 tata tertib siswa

Tata tertib siswa

 

 

 

  1.  

1 ruang guru

Ruang guru

 

 

 

  1.  

1 Visi dan misi

Visi misi

 

 

 

 

 

 

 

 

 

 

Rencana pembiayaan pendidikan[edit]

Proses pembelajaran[edit]

Sistem evaluasi pembelajaran dan program[edit]

Organisasi dan manajemen[edit]

Foto - Foto Madrasah

Surat Rekomendasi

Pemda Provinsi Belum tersedia
Kemenag Kab/Kota Lihat
Pemda Kab/Kota Lihat
Kemenag Provinsi Belum tersedia

RTTPM

Pelaksanaan Kurikulum Lihat
Jumlah Peserta Didik Lihat
Jumlah dan kualifikasi GTK Lihat
Sarana dan Prasarana pendidikan Lihat
Rencana pembiayaan pendidikan Lihat
Proses pembelajaran Lihat
Sistem evaluasi pembelajaran dan program Lihat
Organisasi dan manajemen Lihat

Data Tanah

Data Tanah Lihat